Kunjungi Event Selamat 2021, Hendi Pastikan Bantu Modal Untuk Tingkatkan Ekonomi Kreatif Generasi Muda!

- 6 Mei 2021, 14:07 WIB
Hendrar Prihadi saat berkunjung ke Semarang Lokal Market atau Selamat 2021 di Atrium Setos Semarang pada Rabu 5 Mei 2021.
Hendrar Prihadi saat berkunjung ke Semarang Lokal Market atau Selamat 2021 di Atrium Setos Semarang pada Rabu 5 Mei 2021. //Twitter/@hendrarprihadi/

Baca Juga: Simak! Inilah 9 Titik Penyekatan di Kota Semarang Selama Pemberlakuan Larangan Mudik 2021

Baca Juga: Pemkab Banjarnegara Tidak Berlakukan Penyekatan Jalan, Tapi Masyarakat Wajib Patuhi Hal Ini!

Sementara itu, menurut Anantyo Seto dari Makarya EO selaku penyelenggara Selamat 2021 menurutkan bahwa kegiatan event ini akan menjadi pelopor pasar offline pertama di Semarang dan bisa meningkatkan perekonomian masyarakat sekitar.

”Kami berharap event Selamat bakal menjadi pelopor bagi pasar offline pertama di Semarang yang menampilkan produk pasar lokal Semarang" kata Anantyo. 

" Ini akan mendorong orang untuk mengunjungi tempat. Bila orang berkunjung ke sebuh lokasi menggunakan transportasi umum, maka supirnya mendapatkan pendapatan. Kalau pakai motor sendiri dan parkir, tentu otomatis tukang parkir dapat pendapatan,” sambungnya.***

Halaman:

Editor: Eko Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah