Inilah Cara untuk Mengatasi Asam Lambung karena Stres

- 1 Februari 2024, 09:05 WIB
Ilustrasi - Inilah Cara untuk Mengatasi Asam Lambung karena Stres
Ilustrasi - Inilah Cara untuk Mengatasi Asam Lambung karena Stres /freepik/jcomp

INFO SEMARANG RAYA - Penyebab asam lambung kambuh itu beragam banget, enggak melulu karena telat makan. Salah satu pemicunya bisa karena pikiran atau stres.

Buat kita yang suka kumat asam lambungnya karena stres, perlu mengetahui langkah yang tepat untuk mengatasinya biar ini bisa segera berhenti atau setidaknya mengurangi gejalanya.

Kenali Hubungan antara Stres dan Asam Lambung

Pertama, pahami dulu bahwa stres dapat memengaruhi keseimbangan pencernaan.

Ini bisa meningkatkan produksi asam lambung, dan menyebabkan gejala seperti mulas, sakit maag, atau refluk asam.

Baca Juga: Cuma Pakai Garam dan 2 Bahan Ini, Berikut Resep Minuman Sehat untuk Menjaga Lambung Alam dr. Zaidul Akbar

Kelola Stres dengan Teknik Relaksasi

Praktikkan teknik relaksasi seperti meditasi, pernapasan dalam, atau yoga untuk mengurangi tingkat stres.

Ini dapat membantu menyeimbangkan sistem saraf dan mengurangi produksi asam lambung

Cobalah menghindari makan pada malam hari terlalu larut untuk memberikan waktu cukup bagi tubuh untuk mencerna makanan sebelum tidur.

Baca Juga: 6 Cara Menyembuhkan Asam Lambung Naik ke Tenggorokan

Halaman:

Editor: Muhammad Abdul Rosid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x