Dokumen yang Wajib Dibawa dalam Perjalanan Darat Saat Tahun Baru 2022, Simak Aturan Resminya

- 28 Desember 2021, 07:23 WIB
Berikut beberapa dokumen yang wajib dibawa dalam perjalanan darat saat perayaan Tahun Baru 2022 mendatang
Berikut beberapa dokumen yang wajib dibawa dalam perjalanan darat saat perayaan Tahun Baru 2022 mendatang /Pexels

Selain tiga dokumen wajib tersebut, ada juga aturan yang berlaku untuk masyarakat yang menggunakan angkutan umum. Berikut aturan tersebut.

-Batasan kapasitas penumpang yakni, paling banyak sekitar 75% dari kapasitas tempat duduk yang disediakan dan harus selalu menerapkan jaga jarak fisik atau (Physycal Distancing).

-Melakukan sterilisasi kendaraan bermotor umum dengan adanya penyemprotan disinfektan setelah selesai menurunkan semua penumpang dan dilakukan setiap 24 jam.

Baca Juga: Perlu Diingat, Ini Syarat Perjalanan di Masa Liburan Nataru

Itu lah beberapa hal penting yang wajib diketahui para pelaku perjalanan darat sebelum memutuskan untuk berlibur saat Tahun Baru 2022.***

Halaman:

Editor: Maruhum Simbolon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah