Begini Cara Buat Izin Usaha Mikro Online Agar Dapat BLT UMKM Rp1,2 Juta: Cek Syarat dan Cara Daftarnya!

- 16 Juni 2021, 16:05 WIB
Ilustrasi dana BLT UMKM Rp1,2 Juta/ Cara buat surat izin usaha mikro, daftar,cek penerima hingga cara mencairkannya
Ilustrasi dana BLT UMKM Rp1,2 Juta/ Cara buat surat izin usaha mikro, daftar,cek penerima hingga cara mencairkannya /Pixabay

INFOSEMARANGRAYA.COM,- Pemerintah kembali memberikan bantuan BLT UMKM 2021 sebesar Rp1,2 juta.

Namun, agar BLT UMKM 2021 Rp1,2 juta bisa dicairkan, para pelaku usaha mikro harus memiliki surat izin usaha (NIB) atau Surat Keterangan Usaha (SKU).

Tak perlu khawatir, pemerintah telah memberikan kemudahan bagi masyarakat untuk mengajukan surat izin usaha mikro tanpa perlu repot hanya melalui online.  

Ya, kalian bisa mendapat NIB melalui link oss.go.id yang dirilis resmi oleh Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM). 

Baca Juga: SEGERA DAFTAR! BLT UMKM 2021 Tahap Kedua: Rp1,2 Juta Menanti, Ini Syarat Hingga Cara Mencairkannya

Cara Membuat Izin Usaha Mikro Online : 

1. Login di https://oss.go.id dengan menggunakan akun yang telah dimiliki

2. Klik tombol Perizinan Berusaha,

3. Klik perseorangan

Halaman:

Editor: Eko Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x