5 Hal Sepele Ini Ternyata Bikin Badan Cepat Gemuk Loh, Nomor 3 Paling Sering!

- 10 November 2021, 19:01 WIB
Banyak orang tidak menyadari hal apa yang membuat dirinya gemuk. Berikut ini adalah 5 hal sepele yang sering dilakukan
Banyak orang tidak menyadari hal apa yang membuat dirinya gemuk. Berikut ini adalah 5 hal sepele yang sering dilakukan /pexels/Andres Ayrton

Sehingga orang itu justru akan terus melahap banyak makanan.

Baca Juga: Benci Hari Senin? Begini Tips Atasi Burnout Agar Lebih Rilex

2. Jadwal makan tidak benar

Melewatkan jam makan normal misalnya sarapan di rapel dengan makan siang sehingga jadwal makan menjadi kacau.

Banyak orang menganggap bahwa melewatkan sarapan bisa menurunkan berat badan dengan cepat.

Padahal, penelitian menunjukkan bahwa orang uang rutin sarapan akan berisiko kecil mengalami kegemukan.

Baca Juga: Hati-Hati! Penyakit Asam Urat Kini Tak Pandang Usia: Kenali Gejala, Penyebab, dan Cara Mengatasinya

3. Snacking

Mengonsumsi cemilan memang salah satu cara untuk mengurangi lapar yang berlebih.

Namun ada baiknya kamu tidak asal memilih camilan, alih-alih menghilangkan rasa lapar, berat badanmu justru akan bertambah.

Halaman:

Editor: Aisya Nur Aziza


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x