Ramuan Herbal Ala Dokter: Bisa Tingkatkan Imun Tubuh di Kala Pandemi, Ini Resep dan Khasiatnya

- 13 Juli 2021, 18:22 WIB
Resep minuman herbal terbaik ala dr. Zaidul Akbar saat masa pandemi.
Resep minuman herbal terbaik ala dr. Zaidul Akbar saat masa pandemi. /Instagram.com/@resep.jsr

Di sisi lain ada sereh, selain sedap untuk masakan sereh juga memiliki kandungan yang sangat bermanfaat bagi tubuh.

Baca Juga: Waspadai! 5 Hal ini Jadi Pertanda Sistem Imun Tubuh Kamu Menurun, Jangan Sepelekan

Baca Juga: 5 Gerakan Olahraga untuk Meninggikan Badan, Cuma Butuh 10 Menit Sebelum Tidur!

Sereh dapat meningkatkan imunitas tubuh sehingga sangat cocok saat masa pandemi seperti sekarang ini. Sereh juga dapat meredakan flu, melegakan nafas, membuang lendir, dan kaya anti oksidan.

Jeruk nipis adalah salah satu bahan yang kaya vitamin dan mineral, dapat meningkatkan daya tahan tubuh, menyehatkan kulit, mengandung anti oksidan, bahkan dapat mengurangi lemak dalam tubuh.

Dari sekian banyak khasiat yang terdapat dalam bahan-bahan tersebut, maka minuman yang diseduh ini sangat cocok jika disebut sebagai resep herbal terbaik. Terlebih minuman ini sangat mudah dibuat dan bahan yang diperlukan dapat ditemukan dimana-mana. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Asri Aulia Rachmawati

Sumber: Instagram @zaidulakbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x