Tips Menurunkan Darah Tinggi Setelah Makan Rendang Daging Sapi

21 Juli 2021, 19:05 WIB
Tips menurunkan darah tinggi setelah makan rendang daging sapi. /Instagram/@nuukenlekso

INFOSEMARANGRAYA.COM - Tidak sedikit orang yang menderita darah tinggi setelah menikamati olehan rendang daging sapi saat momen Idul Adha. Jangan riau, simak tips menurunkan darag tinggi setelah makan rendang daging sapi.

Entah karena memiliki riwayat penyakit darah tinggi, atau bisa juga karena terlalu banyak mengonsumsi porsi rendang daging sapi.

Hari Raya Idul Adha tentu menjadi momen meriah bagi masyoritas masyarakat Indonesia. Selain ibadah haji dan kurban, Idul Adha juga identik dengan makan bersama olahan daging kurban, baik daging sapi atau pun daging kambing.

Baca Juga: Resep Rendang Daging Sapi Empuk, Asli Minang Warisan Leluhur

Memakan olahan daging sapi atau kambing seperti rendang daging sapi bersama keluarga tentu menjadi momen yang menghangatkan dalam keluarga.

Terlebih masakan rendang daging sapi yang kaya dengan bumbu membuat cita rasanya semakin nikmat.

Tapi kita perlu memperhatikan prosi yang akan dikonsumsi. Salah-salah malah bisa menderita darah tinggi karena terlalu banyak lemak jenuh yang dimakan.

Berikut ini Info Semarang Raya telah merangkum tips menurunkan darah tinggi setelah makan rendang daging sapi.

Baca Juga: Tips Atasi Kolesterol Setelah Konsumsi Rendang Daging Sapi!

1. Memperbanyak air putih

Saat pusing karena tekanan darah tinggi datang setelah makan rendang daging sapi, segera lah ambil segelas air putih.

Air putih dipercaya dapat membantu memperlancar peredaran darah. Hal itu membuat darah yang tersumbat karena lemak, dapat lancar kembali.

2. Semangka

Buah semangka tidak hanya memberi kesegaran dari serat dan kandungan airnya. Tapi juga dapat menurunkan darah tinggi dan memberikan nutrisi bagi tubuh.

Baca Juga: Resep Sate Kambing Spesial Sambut Hari Raya Idul Adha

Hal itu tidak terlepas dari banyaknya kandungan air dalam buah semangka.

3. Pisang

Buah pisang mengandung banyak zat kalsium, magnesium, dan potasium yang baik dalam mengatasi tekanan darah tinggi.

Karena kandungannya tersebut, juga dapat membuat pisang mengontrol kadar kolesterol dalam tubuh.

4. Minum Teh Hangat 

Minuman teh hangat dipercaya oleh masyarakat kita sebagai obat segala penyakit. Hal itu dapat dibenarkan dalam kasus darah tinggi.

Baca Juga: Takut Kolesterol Naik Usai Konsumsi Daging Kambing? 5 Makanan Ini Bisa Jadi Penertralisir, Wajib Coba

Hal itu karena teh hangat dapat membantu zat besi larut dalam tubuh. Namun perlu diperhatikan juga penggunaan gulanya.

Itulah beberapa tips mengatasi darah tinggi setalah makan rendang daging sapi. Semoga membantu!***

Editor: Alfiansyah

Tags

Terkini

Terpopuler