Cara Daftar dan Jadwal Pelaksanaan PPDB SMP Kota Semarang 2021

- 27 Juni 2021, 20:50 WIB
Cara Daftar dan Jadwal Pelaksanaan PPDB SMP Kota Semarang 2021
Cara Daftar dan Jadwal Pelaksanaan PPDB SMP Kota Semarang 2021 /Tangkapan layar/PPD Semarang Kota

Adapun cara daftar ulang online PPDB Kota Semarang 2021 yakni sebagai berikut:

- Tuliskan alamat https://ppd.semarangkota.go.id pada address bar dari browser yang Anda gunakan, kemudian tekan Enter. Akan tampil halaman situs web Penerimaan Peserta Didik Kota Semarang Tahun Pelajaran 2021/2022.

Baca Juga: 5 Manfaat Teh Hijau untuk Kecantikan, Dijamin Wajah Jadi Glow Up!

Baca Juga: 20 Rekomendasi Tempat Wisata Semarang: Mulai Dari Wisata Sejarah Hingga Panorama Alam yang Wajib Dikunjungi

- Untuk Calon Peserta Didik SMP, silahkan klik menu banner kotak bertuliskan pendaftaran SMP Negeri.

- Untuk memulai daftar ulang, silahkan klik menu pendaftaran Ulang.

- Selanjutnya klik tombol formulir pendaftaran Didik, maka akan muncul halaman Isi Formulir pendaftaran Ulang.

Baca Juga: 5 Tips Cepat Menghafal Materi Pelajaran, Wajib Praktekan!

Baca Juga: Tanggapi Berita BEM UI Dipanggil Rektorat, Mardani Ali Sera: Enggak Usah Baper

- Kemudian masukkan Nomor PPD, Kata Sandi Anda dan isi hasil penjumlahan pada kolom yang disediakan kemudian tekan tombol Proses untuk melanjutkan proses berikutnya.

Halaman:

Editor: Eko Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah