Cara Daftar dan Jadwal Pelaksanaan PPDB SMP Kota Semarang 2021

- 27 Juni 2021, 20:50 WIB
Cara Daftar dan Jadwal Pelaksanaan PPDB SMP Kota Semarang 2021
Cara Daftar dan Jadwal Pelaksanaan PPDB SMP Kota Semarang 2021 /Tangkapan layar/PPD Semarang Kota

14. Jika semua data yang diperlukan telah sesuai, klik tombol Simpan formulir.

15. Jika data yang anda isikan benar maka akan muncul tampilan Nomor PPD, NIK, NISN hingga user pendaftar.

16. Klik tombol Cetak formulir pendaftaran untuk mencetak bukti pendaftaran.

Baca Juga: Uya Kuya dan Denise Cadel Ribut di Podcast Deddy Corbuzier: Ketemu Astrid, Denise Lagi-Lagi Walk Out?

Baca Juga: Atta Halilintar Lapor Kelakuan Aurel yang Hamburkan Uang Ratusan Juta Rupiah Sekali Belanja, Ashanty Pun Geram

17. Untuk melihat apakah data yang Anda isikan sudah tersimpan, klik menu Jurnal pendaftaran, kemudian pilih kategori sesuai dengan pilihan sekolah Anda.

18. Untuk melihat rincian data Anda, klik Nomor PPD Anda.

Jadwal PPDB SMP Kota Semarang 2021

  • Pra pendaftaran online: 20 - 25 Juni 2021 (24 jam)
  • Pendaftaran online: 27 - 30 Juni 2021 (24 jam)
  • Analisis data dan pemeringkatan: 1 - 2 Juli 2021 (24 jam)
  • Pengumuman online: 3 Juli 2021 (mulai pukul 00.00 WIB)
  • Pengumuman ditempel di sekolah: 3 Juli 2021 (08.00 WIB)
  • Pendaftaran ulang online: 3 - 6 Juli 2021 (24 jam)
  • Hari pertama sekolah: 12 Juli 2021 (07.00 WIB)

Daftar ulang

Peserta yang dinyatakan lolos seleksi, diwajibkan untuk melakukan daftar ulang.

Halaman:

Editor: Eko Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah