20 Rekomendasi Tempat Wisata Semarang: Mulai Dari Wisata Sejarah Hingga Panorama Alam yang Wajib Dikunjungi

- 25 April 2021, 09:18 WIB
Sam Poo Kong
Sam Poo Kong /

INFOSEMARANGRAYA.COM,- Bagi kalian pecinta traveling, di Kota dan Kabupaten Semarang memiliki beragam pilihan wisata. Mulai dari wisata alam, wisata sejarah hingga tempat-tempat religi. Tentunya bisa jadi referensi liburan akhir pekanmu bersama keluarga,pacar atau rekan nih.

Saking banyaknya lokasi wisata, tak cukup rasanya jika menjelajahi wisata Semarang hanya dalam waktu sehari.

Bahkan di beberapa sudut Kota atau Kabupaten Semarang sudah mulai dikembangkan destinasi wisata baru dan tentunya instagramable. Maka dari itu, bagi kalian yang suka eksis wajib kunjungi lokasi wisata berikut ini

1. Klenteng Sam Poo Kong.

Klenteng Sam Poo Kong bisa jadi pilihan bagi kalian yang ingin wisata religi sekaligus berswafoto dengan latar seperti berada di Tiongkok.

Klenteng ini tidak hanya menyuguhkan nuansa Tionghoa, melainkan juga nuansa Islam dengan corak langit berwarna hijau disertai bedug yang bisa dijadikan spot foto kalian.

Selain itu tempat wisata ini menjadi bukti sejarah perkembangan Islam di Semarang. Dahulu Islam dibawa oleh penjelajah China bernama Laksamana Cheng Ho.

Nah, untuk lokasi Klenteng Sam Poo Kong terletak di Jalan Simongan Raya nomor 129, Bongsari, Kecamatan Semarang Barat, Kota Semarang.

Baca Juga: 7 Tips Mengasuh dan Mendidik Anak Usia Dini, Wajib Diterapkan Para Orang Tua

Halaman:

Editor: Eko Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x