Bingung Daging Kurban Idul Adha Dibuat Apa? Ikuti Resep Tengkleng Kambing yang Mudah Berikut Ini!

- 2 Juli 2022, 18:46 WIB
Resep Tengkleng Kambing, Anti Bau Prengus dengan Bumbu Seadanya
Resep Tengkleng Kambing, Anti Bau Prengus dengan Bumbu Seadanya //Instagram @rahmaluphe// Instagram @rahmaluphe

2 lembar daun salam, 2 batang sereh dan ambil putihnya, 2 cm lengkuas yang digeprek, 3cm kayu manis, 2 buah pekak, 4 lembar daun jeruk yang dibuang tulangnya.

Baca Juga: Ingin Memasak daging Kurban Idul Adha Menjadi Rendang yang Empuk dan Gurih? Simak Resep Berikut Ini!

Untuk membuat tengkleng kambing, anda dapat melakukan dengan lamgkah-langkah berikut ini:

Pertama, siapkan daging kambing dan potong-potong sesuai dengan selera. Rebus 5 menit dalam air mendidih dan buang airnya. Kemudian cuci daging dengan air mengalir.

Namun, yang perlu anda perhatikan ialah daging tidak perlu dicuci sebelum direbus agar tidak bau prengus.

Baca Juga: Resep Rendang Sapi Daging Kurban Idul Adha! Dijamin Super Empuk dan Mudah Masaknya

Kedua, rebus daging kembali dengan 800ml dan tutup panci.

Ketiga, tumis bumbu halus hingga harum dan tambahkan bumbu cemplung dan tumis hingga matang.

Keempat, masukan tumisan bumbu dalam panci daging, dan tambahkan gula, garam, dan kaldu bubuk.

Baca Juga: Resep Rendang Sapi Ala Tradisional, Olahan Terbaik Daging Kurban Idul Adha

Kelima, tunggu hingga bumbu meresap ke daging hingga empuk.

Halaman:

Editor: Alfio Santos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah