WHO Sebut Covid-19 Telah Tewaskan 180.000 Nakes di Dunia

- 24 Oktober 2021, 10:30 WIB
Ilustrasi Nakes.
Ilustrasi Nakes. /Pixabay/Mariohage

WHO mengatakan bahwa nakes telah diberikan prioritas dalam program vaksinasi di banyak negara, tetapi distribusi jab yang tidak merata berarti bahwa rata-rata, di seluruh dunia, hanya dua dari lima yang divaksinasi penuh.

“Kami memiliki kewajiban moral untuk melindungi semua pekerja kesehatan dan perawatan,".

Baca Juga: Warga Semarang Laporkan Adanya Praktik Jual Beli Vaksin Covid-19 Harga Fantastis, Ini Tindakan Hendi!

"(kemudian, red) memastikan hak-hak mereka dan memberi mereka pekerjaan yang layak di lingkungan praktik yang aman dan memungkinkan. Ini harus mencakup akses ke vaksin”, kata Jim Campbell, Direktur Departemen Tenaga Kesehatan WHO.

 

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah