PPKM Jawa Bali Diperpanjang 1 Minggu, Hanya 3 Kota yang Masuk PPKM Level 4

- 13 September 2021, 22:14 WIB
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investigasi Luhut Binsar Pandjaitan mengumumkan perpanjangan PPKM / Tangkapan layar kanal YouTube Sekrertariat Presiden
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investigasi Luhut Binsar Pandjaitan mengumumkan perpanjangan PPKM / Tangkapan layar kanal YouTube Sekrertariat Presiden /

Baca Juga: INFO LOKER! PT Aisin Indonesia Automotif Buka Lowongan 6 Posisi Lulusan D3, D4, S1 Terbaru September 2021

Sejumlah provinsi di Jawa Bali menyumbang 43,88 persen pertambahan kasus Covid-19 nasional selama sepekan, yakni dari 7-12 September. 

Berdasarkan data Kemenkes, jumlah kumulatif pertambahan kasus di Jawa-Bali pada pekan ini sebanyak 14.954 orang. Sedangkan, total kasus secara nasional mencapai 34.078 orang.

Total kesembuhan di Jawa Bali dari periode 7-12 September mencapai 27.392 kasus. Sementara total kasus kematian selama PPKM di Jawa Bali mencapai 1.439 kasus. 

Baca Juga: INFO LOKER! Richeese Factory Buka Lowongan Lulusan SMA SMK Sederajat September 2021 Fresh Graduate Bisa Daftar

Baca Juga: Pemkot Semarang Akan Bangun Rumah Sakit Baru, Ini Lokasinya!

Provinsi yang menyumbang kematian terbanyak selama enam hari adalah Jawa Barat. Provinsi tersebut mencatat 487 kasus kematian dalam pekan ini.

Jumlah orang yang diperiksa per hari selama pekan ini juga belum mencapai target, yakni 215.306 pemeriksaan per hari. 

Jika dilihat dari total pemeriksaan yang mencapai 870.014 orang selama 6 hari, rata-rata pemeriksaan per hari baru mencapai 134.502 orang.***

Halaman:

Editor: Asri Aulia Rachmawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah