Hengky Kurniawan Diperiksa KPK Atas Kasus Korupsi Dana Bansos Covid-19, Sejumlah Tokoh Ini Ikut Terlibat

- 27 Juli 2021, 14:09 WIB
Wakil Bupati Bandung Barat Hengky Kurniawan dipanggil KPK atas dugaan korupsi dana bansos 2020.
Wakil Bupati Bandung Barat Hengky Kurniawan dipanggil KPK atas dugaan korupsi dana bansos 2020. /tangkapan layar video instagram hengkykurniawan

"Tim penyidik mengonfirmasi dugaan adanya pemberian sejumlah uang dan pemberian lainnya kepada tersangka AUS agar jatah paket pengadaan bansos yang diterima tersangka MTG bertambah," ungkap Ali.

Totoh diketahui mendapatkan proyek pengerjaan paket bansos Covid-19 senilai Rp15,8 miliar.

Tidak hanya Aa Umbara dan Totoh Gunawan yang terseret kasus dugaan bansos Covid-19 ini. Anak Aa Umbara yang merupakan pihak swasta, Andri Wibawa ditetapkan KPK sebagai tersangka.

Andri Wibawa diketahui memakai bendera CV Jayakusuma Cipta Mandiri (JCM) dan CV Satria Jakatamilu (SJ). Andri mendapat proyek pengerjaan senilai Rp36 miliar untuk pengadaan paket bansos Covid-19.***

Halaman:

Editor: Asri Aulia Rachmawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x