5 Negara Asia Ini Diramalkan Terkena Tsunami Covid-19 Seperti India?

- 10 Mei 2021, 20:56 WIB
Ilustrasi Covid-19 menyerang dunia
Ilustrasi Covid-19 menyerang dunia //Pixabay/

INFOSEMARANGRAYA.COM,- Angka infeksi penularan Covid-19 yang terjadi di India ternyata semakin mengalami pembengkakakan.

Banyak negara Asia lain yang ikut merasakan kerisauan atas meledaknya kasus Covid-19 yang terjadi di negara Hindustan tersebut.

Ada beberapa negara Asia yang diramalkan bakal terkena tsunami Covid-19 seperti apa yang terjadi di India.

Berikut adalah daftar negara di Asia dengan kasus lonjakannya.

Baca Juga: Gelar Shalat Tasbih Bersama, Ribuan Jamaah Padati Masjid Baiturrahman, Hendi Juga Ikut Hadir?

Baca Juga: Satpol PP Kota Semarang Akan Awasi Kerumunan Peziarah di Tempat Pemakaman Umum Saat Idul Fitri 2021

1. Srilanka

Menurut Menteri Kesehatan Srilanka, Pavithra Wanniarachci menyatakan pada Jumat, 7 Mei 2021 Srilanka mengalami lonjakan sebanyak 1.895.

Dimana diketahui lonjakan itu hampir lima kali dari infeksi kasus harian Srilanka pada April lalu.

Adapun peningkatan itu disebabkan oleh adanya perayaan hari raya Tahun Baru Srilanka yang banyak dipadati orang untuk berbelanja.

2. Maladewa

Berdasarkan catatan harian, Maladewa pada Selasa, 4 Mei 2021 terjadi 601 kasus penambahan infeksi Covid-19.

Diketahui Maladewa menjadi sasaran kaum elit India untuk mengungsi akibat tsunami Covid beberapa pekan lalu.

Baca Juga: Bupati: Hari Lebaran ASN Pemkab Kebumen Tetap Bekerja dan Masyarakat Wajib Patuhi Hal Ini!

Baca Juga: Gunung Merapi Kembali Aktif, Pagi Ini Terjadi Gempa Guguran, Bagaimana Statusnya?

3. Nepal

Pada pekan lalu, Nepal disebut-sebut berhasil meraih rekor baru yakni diatas 9 ribu kasus.

Ahli kesehatan di Nepal mengatakan prediksi kenaikan kasus tersebut bukanlah angka sebenarnya, bahkan mereka mengatakan lonjakan kasus lebih besar daripada itu.

4. Thailand

Thailand melaporkan ada penambahan kasus infeksi sebesar 2.419 kasus dengan diiringi 19 kematian.

Adapun ternyata Thailand sedang mengalami gelombang ketiga lonjakan Covid yang dimulai pada awal april akibat masuknya Covid varian baru yakni B.1.17.

Baca Juga: TNI AD Dikeroyok 11 Orang Tak Dikenal di Tol Jakarta Utara, Identitas Pelaku Kini Terungkap!

Baca Juga: Ini Isi Kecaman Indonesia Terhadap Pengusiran Paksa di Sheikh Jarrah Yerusalem Timur

4. Kamboja

Terakhir ada Kamboja dengan lonjakan kasus harian sebesar 730 infeksi virus sehingga menambah 14.520 orang yang terjangkit dengan 103 kematian.

Adanya lonjakan ini membuat Pemerintah Kamboja melakukan Lockdown pada Ibu Kota Phnom Penh.(AIS)***

Editor: Eko Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x