Larangan Puasa dan 4 Amalan Sunnah Di Hari Tasyrik Setelah Idul Adha

- 28 Juni 2022, 18:16 WIB
Inilah amalan yang bisa dilakukan oleh umat Islam di bulan zulhijah, khususnya hari tasyrik
Inilah amalan yang bisa dilakukan oleh umat Islam di bulan zulhijah, khususnya hari tasyrik /Mohamed Hassan/Pixabay

Adapun bacaan takbir yang bisa kita lantunkan sebagai berikut:

Allahu akbar, Allahu akbar kabira, Laa ilaaha illallaahu wallahu Akbar, Allahu akbar walillaa ilhamd"

Artinya:

“Allah Maha Besar, Allah Maha Besar, Allah Maha Besar, tiada Tuhan selain Allah, Allah Maha Besar, Allah Maha Besar dan segala puji bagi Allah."

Sedangkan untuk melaksanakan amalan sunnah berdizkir kita bisa membaca kalimat seperti tahmid, istigfar, tasbih, tahmid, tahlil, dan sebagainya.

Dzikir merupakan sebuah amalan sunnah yang paling mudah dilakukan akan tetapi memiliki pahala yang besar, selain itu dengan berdzikir kita akan selalu mengingat Allah SWT dengan begitu kan menciptakan ketenangan dalam hati.

Saat hari Tasyrik dzikir dilantunkan pada saat takbiran, membaca tasmiyah (bismillah, dan takbir saat memotong hewan kurban.

Dalam hadis Rasulullah SAW bersabda:

“Hari Tasyrik adalah hari makan, minum, dan banyak mengingat Allah,” (HR Muslim, Ahmad, Abu Daud, Nasa’i)

Baca Juga: Download Gratis! Link Twibbon Hari Keluarga Nasional (Harganas) 2022 untuk Media Sosial

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah