Sering Ngantuk di Pagi Hari Saat Puasa Bisa Jadi Pertanda Gejala Diabetes? Begini Kata Pakar Kesehatan

- 29 April 2021, 05:34 WIB
Ilustrasi Ngantuk.
Ilustrasi Ngantuk. /rukita.com

Baca Juga: Terapkan SDGs, Undip Masuk Peringkat 200 Universitas Terbaik di Dunia Versi THE Impact Rangkings

Baca Juga: Ngeri! Hoaks dan Buzzer Menjadi Penyebab Tsunami Covid-19 di India, Indonesia Jangan Sampai Ikutan

Baca Juga: Sering Tidur Setelah Subuh Ternyata Menghambat Rezeki? Begini Hukum Tidur Dalam Islam Beserta Dampaknya

Seperti yang kita ketahui, merasa ngantuk di pagi hari kemungkinan besar karena aktivitas kita terlalu padat saat Ramadhan. Baik itu intens melakukan ibadah malam hari, sengaja begadang karena takut tidak bisa bangun sahur atau bisa juga karena kelelahan menyiapkan makanan sahur/berbuka. 

Nah, terkait gejala spesifik seseorang terkena diabetes, dokter Suharko menyebutkan kalau salah satunya ditandai dengan keinginan untuk buang air kecil terlalu sering di malam hari.

"Kencing di malam hari cukup signifikan menandakan seseorang ada kemungkinan mengalami diabetes. Meski, pemeriksaan laboratorium diperlukan untuk menegakkan diagnosisnya," ujar dokter Suharko.

Nah, setelah mengetahui penjelasan dari pakar nya dapat disimpulkan bahwa ngantuk di pagi hari menjadi gejala diabetes adalah tidak benar atau hoax.***

Halaman:

Editor: Eko Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x