Kasus Covid-19 Menurun, Wali Kota Semarang Peringatkan Ada Perubahan Klaster

- 14 Mei 2021, 05:10 WIB
Ilustrasi Klaster Keluarga.
Ilustrasi Klaster Keluarga. /Pixabay

Baca Juga: Korban Ledakan Petasan di Kebumen Bertambah Jadi Empat Orang

Baca Juga: Ronaldo dan Rabiot Bawa Juventus Kalahkan Torino Untuk Raih Liga Champions

"Ada juga kasus yang anak atau ibu menularkan virus ke ayahnya. Itu cerita yang sering terjadi dan terdengar di Kota Semarang," lanjutnya.

Dengan munculnya klaster keluarga saat momen hari raya Idul Fitri yang identik dengan acara kumpul antar keluarga, pihaknya mengimbau agar warga Semarang terus meningkatkan kedisiplinan dalam penerapan protokol kesehatan.

Baca Juga: PSSI Resmi Umumkan 28 Pemain Lolos Seleksi ke Uni Emirat Arab!

"Mau beraktivitas ya silakan. tapi tetap harus pakai masker, jaga jarak, dan sering cuci tangan," ujarnya.

Menurut data siagacorona.semarangkota.go.id pada Kamis 13 Mei 2021 menunjukan angka 245 pasien positif dari dalam kota dan 108 pasien dari luar kota. Sehingga total kasus di Kota Semarang mencapai 353 kasus.***

Halaman:

Editor: Eko Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah