Anti Ribet Resep Tongseng Daging Sapi, Hidangan Spesial Untuk Hari Raya Idul Adha 2022

- 12 Juli 2022, 08:40 WIB
Simak resep resep tongseng kambing kikil enak dan gurih yang mudah dibuat untuk hidangan keluarga di Hari Raya Idul Adha 2022
Simak resep resep tongseng kambing kikil enak dan gurih yang mudah dibuat untuk hidangan keluarga di Hari Raya Idul Adha 2022 /

INFOSEMARANGRAYA.COM- Hari Raya Idul Adha 2022 merupakan hari besar yang sangat dinantikan oelh umat muslim.

Biasanya Idul Adha identik dengan pembagian daging kurban seperti kambing dan sapi.

Bagi kalian yang bingung untuk masakan hidangan apa yang cocok untuk Hari Raya Idul Adha 2022, kami rekomendasikan masakan tongseng daging sapi.

Baca Juga: Update! Ini Harga BBM Pertamax Terbaru Bulan Juli 2022, Lengkap Berdasarkan Daftar Provinsi

tongseng daging sapi sendiri merupakan kuliner khas Jawa Tengah dengan isian daging kambing, irisan kol, cabai rawit dan tomat merah yang menyegarkan, namun pada artikel ini kami sediakan resep tongseng daging sapi.

Apa saja resep untuk membuat olahan masakan tongseng daging sapi yang enak?

Ini dia resep tongseng daging sapi, pastikan untuk simak bahan bahan dan langkah langkah nya ya.. 

Baca Juga: Polri Ungkap Motif Bharada E Tembak Brigadir J Hingga Tewas, Begini Kronologinya

Simak  bahan-bahan dan juga langkah dalam pembuatan tongseng daging sapi anti Ribet bagi kalian yang menyukai perpaduan rasa yang kuat.

Bahan-bahan yang perlukan dalam pembuatan tongseng daging sapi:

Bumbu halus yang perlu disiapkan:

Langkah-langkah

  1. Siapkan semua bumbu untuk dihaluskan, ( dapat diblender atau di tumbuk ) , potong daging menjadi dadu dan marinasi..
    Baca Juga: Telah Dibuka Rekrutmen TNI AL Gelombang 2 Tahun 2022 Untuk Calon Bintara PK Pria atau Wanita, Simak Infonya!
  2. Tumis bumbu halus dengan sedikit minyak bersama daun salam, daun jeruk, serai hingga harum, lalu masukan potongan daging.
  3. Tumis daging hingga berubah warna dan mengeluarkan air, tambahkan air dan fiber cream.
  4. Aduk agar bumbu tercampur rata dan biarkan daging hingga empuk, tambahkan lagi air, garam, gula merah dan kecap manis dan sesuikan rasa.
    Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 SD, Halaman 4, 5, 11, 12, 13 Buku Tematik Subtema 1
  5. Masukan potongan kol, tomat, daun bawang, tongseng daging sapi siap disantap dengan taburan bawang goreng.
  6. Sajikani dalam mangkok, disantap selagi hangat.

Demikian informasi terkait resep tongseng daging sapi hidangan berkuah yang cocok untuk disajikan dalam  merayakan Hari Raya Idul Adha 2022.***

 

 

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah