Resep Semur Daging Sapi, Menu Hidangan Idul Adha yang Menggugah Selera

- 8 Juni 2022, 18:50 WIB
Semur Daging Sapi.
Semur Daging Sapi. /iStockphoto

INFOSEMARANGRAYA.COM – Berikut akan kami bagikan resep semur daging sapi yang dapat dijadikan menu hidangan untuk menyambut hari raya Idul Adha 2022 bersama keluarga.

Hari raya Idul Adha tentunya menjadi momen yang spesial bagi umat muslim. Banyak yang mencari resep menu olahan daging sapi untuk dihidangkan pada saat berkumpul bersama keluarga di momen Idul Adha.

Salah satu resep menu hidangan yang dapat dinikmati bersama keluarga untuk merayakan Idul Adha 2022 adalah semur daging sapi.

Baca Juga: Bisa Download Langsung Film Ngeri-Ngeri Sedap 2022 Pakai Link di Telegram? Nonton Pakai Link Gratis Ini!

Baca Juga: Ini Cara Install Update iOS 16 Versi Beta, Ternyata Mudah! Cukup Ikuti Langkah-Langkah Ini

Sebenarnya daging sapi dapat dimasak menjadi berbagai macam olahan hidangan yang lezat dan menggugah selera, seperti sate, gulai, rendang, rawon, dan masih banyak lainnya.

Namun, resep semur daging sapi ini dapat menjadi pilihan sebagai menu andalan keluarga. Resep semur daging sapi ini cukup banyak dicari oleh orang karena rasanya yang kaya akan rempah-rempah khas Indonesia.

Lantas bagaimana cara membuat semur daging sapi yang lezat? Simak resep sederhana dan praktis yang dilansir dari laman cookpad berikut ini.

Baca Juga: Cek! Link Live Streaming Indonesia vs Kuwait, Pertandingan Perdana Indonesia di AFC Asian Cup Qualifiers 2023

Halaman:

Editor: Alfio Santos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x