Simak! Berikut Perbedaan Cacar Monyet dengan Cacar Air, Cacar Monyet Punya Risiko Kematian Lebih Tinggi?

- 24 Agustus 2022, 14:07 WIB
Indonesia telah mencatat kasus pertama cacar monyet pada seorang pria berusia 27 tahun.
Indonesia telah mencatat kasus pertama cacar monyet pada seorang pria berusia 27 tahun. /REUTERS/Dado Ruvic/Illustration/File Photo

Baca Juga: Jalan yang Tak Bisa Dilewati dan Jadwal Sementara Lalu Lintas di Bandung Per 22 Agustus 2022

Selanjutnya perbedaan ketiga dapat kita lihat melalui cara penularan dimana virus cacar monyet (monkeypox) dapat menular melalui kontak langsung dengan darah, cairan tubuh, lesi kulit atau lesi mulut hewan yang terinfeksi.

Kontan jarak dekat pada cacar monyet (monkeypox) dapat ditularkan anatar manusia melalui droplet, sedangkan lainnya dapat ditularkan melalui penggunaan produk hewan yang terinfeksi virus monkeypox.

Berbeda dengan cacar monyet (monkeypox), virus cacar air biasa bisa melakukan penularan melalui kontak langsung atau tidak langsung dengan nanah dari gelembung dan selaput lendir orang yang terinfeksi atau percukan ludah atau udara.

Baca Juga: Kalahkan Yamaha Fazzio dan Honda Scoopy, Keeway Shiny 150 Siap Meluncur di Indonesia: Simak Ulasan Berikut!

Keempat, perbedaan gejala pada cacar monyet (monkeypox) dengan cacar air biasa memang terlihat sama, akan tetapi jika disimak secara detail terdapat perbedaan yang berarti.

Seseorang yang terinfeksi cacar monyet (monkeypox) akan memiliki gejala seperti sakit kepala, pembesaran kelenjar getah bening, nyeri otot, hingga demam akut >38,5OC.

Sedangkan pada seseorang yang terinfeksi cacar air biasa akan memiliki gejala seperti demam, mual, muntah, lemas, lelah, tidak nafsu makan, hingga sakit kepala dan nyeri otot.

Baca Juga: Bersaing Harga: Suzuki Resmi Luncurkan Mobil Terbaru Hanya 80 Juta! Simak Selengkapnya

Adapun perbedaan kelima antara cacar monyet (monkeypox) dengan cacar air adalah tingkat kematian dimana cacar monyet memiliki tingkat risiko kematian yang lebih tinggi dibandingkan dengan cacar air biasa.

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah