Simak! Berikut Perbedaan Cacar Monyet dengan Cacar Air, Cacar Monyet Punya Risiko Kematian Lebih Tinggi?

- 24 Agustus 2022, 14:07 WIB
Indonesia telah mencatat kasus pertama cacar monyet pada seorang pria berusia 27 tahun.
Indonesia telah mencatat kasus pertama cacar monyet pada seorang pria berusia 27 tahun. /REUTERS/Dado Ruvic/Illustration/File Photo

Oleh karena itu kita perlu tahu betul perbedaan antara cacar monyet (monkeypox) dengan cacar air biasa, sehingga kita bisa menangani atau mengambil tindakan medis yang sesuai.

Seperti yang dilansir dari laman Antara, berikut ini perbedaan antara cacar monyet (monkeypox) dengan cacar air biasa yang punya perbedaan banyak dari mulai penyebab hingga risiko yang ditimbulkan.

Baca Juga: Bersaing Harga: Suzuki Resmi Luncurkan Mobil Terbaru Hanya 80 Juta! Simak Selengkapnya

Berikut perbedaan antara cacar monyet (monkeypox) dengan cacar air biasa.

Pertama pada jenis virus yang menginfeksi cacar air dan cacar monyet memiliki perbedaan dimana virus yang mengakibatkan cacar monyet adalah virus monkeypox sedangkan jika cacar air biasa diakibatkan oleh virus varicella-zoster.

Kedua, perbedaan yang dapat kita lihat adalah dari masa inkubasi cacar monyet (monkeypox) dengan cacar air dimana cacar monyet (monkeypox) memiliki masa inkubasi 6-16 hari atau 5-21 hari dengan masa penyembuhan 14-21 hari.

Baca Juga: Terbaru! WonderVerse Indonesia Telah Diresmikan, Sandiaga Uno: Berharap Dapat Mendorong Kepulihan Pariwisata

Sadangkan masa inkubasi cacar air biasa adalah selama 10-21 hari atau 14-16 hari dengan masa penyembuhan 2-4 minggu.

Pada masa inkubasi cacar monyet (monkeypox) pada hari ke 1-3 setelah muncul demam, seseorang yang terinfeksi virus monkeypox akan timbul ruam di bagian wajah dan tubuh lainnya.

Sedangkan perbedaan nampak pada seorang yang hanya terinfeksi cacar air biasa dimana akan muncul bercak merah dan gelembung selama 3-4 hari lalu mongering dan membentuk kudis.

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah