Harga Mi Instan Naik 3 X Lipat dalam Waktu Dekat, Netizen Mengeluh dan Takut Akan Terjadi Panic Buying

- 9 Agustus 2022, 21:25 WIB
Menteri Pertanian mengatakan bahwa harga mi instant diperkirakan akan naik 3 kali lipat. Seberapa besar konsumsi mi instan masyarakat Indonesia
Menteri Pertanian mengatakan bahwa harga mi instant diperkirakan akan naik 3 kali lipat. Seberapa besar konsumsi mi instan masyarakat Indonesia /goognesfromindonesia.id/

“Apa yang tidak memberatkan masyarakat wakanda ini,”

“Jangan dulu, aku belum kaya”

“Dunia kejam banget,”

“Terus kita harus makan apa lagi biar hemat?”

Baca Juga: Irjen Ferdy Sambo Resmi Jadi Tersangka Pembunuhan Berencana! Netizen Rayakan dengan Beragam Reaksi

Selain berbagia keluhan netizen terhadap naiknya harga mi instan hingga 3x lipat ini, banyak netizen yang khawatir kabar ini akan membuat mi instan menjadi buruan banyak orang dan terjadi panic buying ataupun penimbunan.

“Bentar lagi ada mafia mi instan,”

“Bakal panic buying ini, astaga”

“Kalo diberitain di TV ga lama lagi bakal panic buying ini pasti,”

“Bau-baunya abis ini se-Indonesia raya rame-rame borong indomi,”

Halaman:

Editor: Alfio Santos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah