Siap-Siap! Pendaftaran PPPK Guru Tahap 2 Segera Dibuka, Simak Syarat dan Jadwal Seleksi Terbaru

- 12 November 2021, 11:50 WIB
Lihat Sini Jadwal Lanjutan Seleksi PPPK Non Guru Tahun 2021 Lengkap dari Tahap I dan Tahap II
Lihat Sini Jadwal Lanjutan Seleksi PPPK Non Guru Tahun 2021 Lengkap dari Tahap I dan Tahap II /Tangkapan layar Instagram @bkngoidofficial/

INFOSEMARANGRAYA.COM - Setelah sempat tertunda jadwal pendaftaran seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahap 2.

Kemendikbudristek akhirnya menetapkan jadwal terbaru pendaftaran PPPK tahap 2 yang akan dibuka pertengahan November 2021.

Pada jadwal PPPK tahap 2 ini, Ada 4 kelompok yang bisa mengikuti dan mulai mempersiapkan diri untuk pendaftaran PPPK tahap 2.

Baca Juga: Polemik Permendikbud 30 Dan Isu Soal Legalkan Zina, Benarkah?

a. Guru non-ASN yang mengajar di Satuan Pendidikan yang diselenggarakan oleh instansi daerah dan terdaftar sebagai guru di Dapodik yang tidak lulus seleksi kompetensi I.

b. Tenaga Honorer Eks Kategori II sesuai database Tenaga Honorer Badan Kepegawaian Negara yang tidak lulus seleksi kompetensi I.

c. Guru Swasta yang mengajar di Satuan Pendidikan yang diselenggarakan oleh masyarakat dan terdaftar sebagai guru di Dapodik.

d. Lulusan Pendidikan Profesi Guru yang belum menjadi guru dan terdaftar di database lulusan Pendidikan Profesi Guru Kemdikbudristek.

Jadwal ini berdasarkan pengumuman nomor 6510/B/GT.01.00/2021 tentang penyesuaian jadwal pelaksanaan seleksi kompetensi II Guru ASN-PPPK tahun 2021.

Baca Juga: Hasil SKD CPNS 2021 Telah Diumumkan, Begini Cara Cek Hasilnya!

Halaman:

Editor: Maruhum Simbolon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x