Rusia Melakukan Penembakan Saat Komunitas Relawan Mengevakuasi Warga Ukraina

- 24 Januari 2023, 12:28 WIB
Rusia Melakukan Penembakan Saat Komunitas Relawan Mengevakuasi Warga Ukraina
Rusia Melakukan Penembakan Saat Komunitas Relawan Mengevakuasi Warga Ukraina /

Baca Juga: Invasi China Ke Taiwan Akan Gagal Dengan Kerugian Besar Bagi militer Amerika Serikat, China dan Taiwan

Bom Cluster sendiri adalah senjata yang meledak di udara dan melepaskan sub amunisi yang menyebar ke area luas dan ditujukan untuk menghancurkan banyak target sekaligus.

Bom Cluster dapat ditembakkan oleh pesawat terbang, artileri, dan rudal.

Komunitas relawan ini memiliki point-point penting ketika mengevaluasi warga sipil Ukraina.

Salah satunya, mereka berjelajah melalui desa-desa yang masih belum terjamah untuk mencari orang-orang yang dilaporkan masih dilokasi sebanyak 27 orang.

Baca Juga: Artileri Rusia Menembak Sebanyak 75 Persen dari Ketinggian Masa Perang!

Para relawan selalu berusaha untuk menemukan warga sipil sebanyak 27 tanpa buang-buang waktu.

Namun ketika evakuasi dilakukan, Rusia mulai menebakkan bom Cluser ke arah wilayah tersebut.

Rusia kini memiliki kemampuan yang baik dari segi artileri, pesawat, jangkauan rudal untuk melawan Ukraina.

Namun cadangan dari tentara-tentara Ukraina yang dikerahkan di medan perang melawan Rusia tidak kalah hebatnya dengan Rusia.

Halaman:

Editor: Maruhum Simbolon

Sumber: CNN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x