1 Rajab 1443 H Diundur Besok, Ini Amalan-Amalan Sunnah Bulan Rajab yang Dianjurkan, Bisa Raih Pahala Berlimpah

- 2 Februari 2022, 13:33 WIB
Amalan-amalan Sunnah Bulan Rajab yang dianjurkan bisa datangkan pahala
Amalan-amalan Sunnah Bulan Rajab yang dianjurkan bisa datangkan pahala /Pixabay/chiplanay/

2. Puasa Rajab

Puasa Rajab merupakan salah satu puasa sunnah yang dianjurkan. Dalam sebuah hadist diriwayatkan Rasulullah SAW berpuasa dibulan Rajab.

“Dari Utsman bin Hakim Al-Anshari bahwa ia berkata: Saya bertanya kepada sahabat Sa’id bin Jubair mengenai puasa Rajab, dan saat itu kami berada di bulan Rajab. Maka ia pun menjawab: Saya telah mendengar Ibnu Abbas ra berkata: Dulu Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam pernah berpuasa hingga kami berkata bahwa beliau tidak akan berbuka. Dan beliau juga pernah berbuka hingga kami berkata bahwa beliau tidak akan puasa," Shahih Muslim (hadits no. 1960).

Macam-macam puasa Rajab:

- Puasa Khusus bulan 1 Rajab
- Puasa Khusus hari kamis Minggu pertama bulan Rajab
- Puasa Khusus pada hari Nisfu Rajab
- Puasa khusus pada tanggal 27 Rajab
- Puasa pada awal, pertengahan dan akhir bulan Rajab
- Puasa sekurang-kurangnya satu hari di bulan Rajab

3. Perbanyak Istighfar

Rajab merupakan bulan ampunan, maka perbanyaklah memohon ampun kepada Allah dengan perbanyak membaca Istighfar.

Bacaan Istighfar:

اَسْـتَغْفِرُ اللهَ الْعَظِيْمَ الَّذِي لآ إِلَهَ إِلاَّ هُوَ الْحَيُّ الْقَيُّوْمُ وَأَتُوْبُ إِلَيْهِ، تَوْبَةَ عَبْدٍ ظَالِمٍ لاَ يَمْلِكُ لِنَفْسِهِ ضَرًّا وَلاَ نَفْعًا وَلاَ مَوْتًا وَلاَ حَيَاةً وَلاَ نُشُوْرًا
سُـبْحَان الله الْحَيِّ الْقَيُّوْمِ

Latin: Astaghfirullahal 'adhiim alladziii laaa ilaaha illa huwal hayyul qayuyuumu wa atuubu ilaihi taubatan abdin dhoolimin laa yamliku linafsihi dharran wala naf'an walaa mauta walaa hayaatan walaa nusyuuran subhaanallahil hayyul qayyuum.

Halaman:

Editor: Maruhum Simbolon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah