Rekomendasi Produk Skincare untuk Mengatasi Jerawat Pasir

- 16 Juni 2022, 10:45 WIB
Berikut ini adalah rekomendasi rangkaian produk skincare untuk jerawat pasir. Jerawat pasir muncul karena tersumbatnya pori-pori.
Berikut ini adalah rekomendasi rangkaian produk skincare untuk jerawat pasir. Jerawat pasir muncul karena tersumbatnya pori-pori. /pixabay/mohamed_hassan

Diperkaya dengan Bee Venom yang memiliki sifat anti-bakteri & anti-inflamasi membuat serum ini memiliki banyak manfaat.

Baca Juga: Diet Hipertensi: Makanan dan Minuman yang perlu Dihindari untuk Penderita Hipertensi

5. COSRX OIL FREE ULTRA MOISTURIZING LOTION
(20ml; Rp50.000)

Merupakan pelembap untuk menghidrasi kulit dengan tekstur yang mudah merata dan menyerap ke dalam kulit sehingga memberikan kelembutan dan silky finish pada kulit.

6. AZARINE HYDRASOOTHE SUNSCREEN GEL
(50ml; Rp.55.000)

Miliki tekstur gel yang sangat ringan, dingin dan mudah meresap untuk seluruh jenis kulit termasuk kulit berminyak dan acne prone skin.

Diformulasikan dengan kandungan bahan alami Propolis, Aloe Vera, Green Tea, dan Delima untuk melindungi kulit dari sinar UV A dan UV B.*

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x