Ingin Cairkan Intensif Kartu Prakerja Gelombang 21? Ini Syarat yang Harus Dipenuhi Penerima Bantuan 3,55 Juta

- 26 September 2021, 17:31 WIB
Berikut ini adalah syarat mencairkan bantuan Kartu Prakerja gelombang 21 yang harus dipenuhi penerima bantuan 3,55 juta
Berikut ini adalah syarat mencairkan bantuan Kartu Prakerja gelombang 21 yang harus dipenuhi penerima bantuan 3,55 juta /Instagram.com/@prakerja.go.id

- Pencairan insentif Kartu Prakerja ke rekening atau e-wallet peserta membutuhkan waktu 3-5 hari kerja sejak tanggal penjadwalan insentif muncul di dashboard akun Anda.

 

- Jika dalam waktu 5 hari kerja Anda belum menerima insentif meski sudah mendapat jadwal pencairan, silakan hubungi manajemen pelaksana Kartu Prakerja di sini.

 Baca Juga: Catat! Inilah Batas Pembelian Pelatihan Pertama Untuk Penerima Dana Insentif Kartu Prakerja Gelombang 18

Baca Juga: Wajib Tahu! Inilah 5 Penyebab Tak Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 21

Cara sambungkan ke e-wallet :

a. Sebelum menyambung e-wallet, pastikan nomor rekening bank atau e-money atas nama kamu sendiri dan sesuai dengan yang terdaftar ketika kamu mendaftar Kartu Prakerja.

 

b. Jika memilih e-wallet, pastikan kamu memiliki e-wallet salah satu mitra Kartu Prakerja, yakni OVO, LinkAja, Gopay, dan Dana.

 

Halaman:

Editor: Aisya Nur Aziza


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x