Alokasi 2000 Dosis Vaksin Per Hari Didapat Kota Semarang Dari TNI, Cek Lokasi Vaksinasinya!

- 16 Juli 2021, 11:03 WIB
Wali Kota Semarang Hendi menghadap Panglima untuk membicarakan teknis vaksinasi
Wali Kota Semarang Hendi menghadap Panglima untuk membicarakan teknis vaksinasi /

Baca Juga: Bocoran Ikatan Cinta Jumat 16 Juli 2021: Pak Sumarno Memberikan Kesaksian, Elsa Panik Tak Berkutik

Sementara untuk meninjau jalannya vaksinasi pada Jumat 16 Juli 2021, Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto bersama Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dijadwalkan datang ke Kota Semarang.

Kunjungan Pangdam IV/ Diponegoro Mayjen Rudianto dan Kapolda Jateng Inspektur Jenderal (Irjen) Ahmad Lutfi ke Balai Kota Semarang untuk bertemu Walkot Hendi menjadi awal dari alokasi vaksin dari TNI tersebut.

Dengan salah satu cara yaitu memberikan suplai vaksin, Mayjen Rudianto dan Irjen Ahmad Lutfi menyatakan komitmen TNI dan Polri untuk membantu penanganan Covid-19 di Kota Semarang.

Baca Juga: 5 Amalan Lancar Rezeki Untuk Umat Muslim Beserta Arab Latin, Insya Allah Anti Seret

Pembicaraan antara Wali Kota Hendi dan Mayjen Rudianto pun menyepakati Unnes dan Unwahas menjadi dua sentra vaksinasi baru di Kota Semarang.***

Halaman:

Editor: Maruhum Simbolon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah