Resep Sajian Oseng Daging Sapi yang Lezat, Hidangan Idul Adha 2022

- 20 Juni 2022, 13:18 WIB
Oseng Daging Sapi Asam Pedas.
Oseng Daging Sapi Asam Pedas. /iStockphoto
  • ¼ kg daging sapi
  • 3 siung bawang merah
  • 2 siung bawang putih
  • 1 buah tomat kecil
  • 5 buah cabe gendot/cabe ijo
  • ½ buah bawang bombay
  • 150 ml air kaldu sapi
  • ½ sdt garam
  • ½ sdt kladu sapi bubuk
  • ½ sdt gula pasir
  • Sedikit asem jawa
  • Kecap manis (ABC + Bango)

Baca Juga: Link Nonton Melur Untuk Firdaus Full Episode 15 Terbaru Sub Indo:Firdaus dan Melur Bercerai?

Cara membuat:

1. Rebus daging sapi hingga matang, lalu iris tipis-tipis

2. Iris bawang merah, bawang putih, tomat, cabe gendot (potong memanjang), bawang bombay

3. Panaskan minyak, jika sudah tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum

4. Masukkan daging sapi yang telah diiris tipis-tipis sebelumnya, tumis sebentar

5. Masukkan air kaldu sapi (bekas rebusan daging sapi). Tambahkan garam, kaldu sapi bubuk, gula pasir, asem jawa, dan juga kecap manis. Masak hingga bumbu meresap ke dalam daging

6. Jika sudah mulai meresap, tambahkan kecap manis. Masukkan cabe gendot, tomat, dan juga bawang bombay.

7. Aduk hingga tercampur rata. Masak hingga bumbu semakin meresap ke dalam daging. Koresi rasa. Oseng daging sapi pun siap dihidangkan

Baca Juga: Ketinggalan Nonton Film Ngeri Ngeri Sedap di Bioskop dan Cari Link Download di Telegram? Klik Link Legal Ini

Halaman:

Editor: Alfio Santos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah