Resep Sahur Selat Solo, Masakan Khas Jawa Tengah yang Sangat Cocok untuk Sahur di Bulan Ramadhan

- 7 April 2022, 10:32 WIB
Simak resep sahur selat solo, yang merupakan masakan khas Jawa Tengah yang sangat cocok untuk menjadi sahur di bulan Ramadhan.
Simak resep sahur selat solo, yang merupakan masakan khas Jawa Tengah yang sangat cocok untuk menjadi sahur di bulan Ramadhan. /

INFOSEMARANGRAYA.COM – Berikut adalah satu info resep sahur selat solo, yang merupakan masakan khas Jawa Tengah yang sangat cocok untuk menjadi sahur di bulan Ramadhan.

Berikut Info Semarang Raya akan menampilkan satu resep seafood yang sangat cocok untuk sahur di bulan Ramadhan, yaitu resep selat solo.

Selat solo adalah hidangan Jawa yang dipengaruhi oleh masakan Barat; yang merupakan makanan khas kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Juga: Resep Takjil Tahu Gejrot, Menu Pedas Khas Cirebon yang Bisa Jadi Ide Jualan Takjil di Bulan Ramadhan!

Masakan Ini terdiri dari tenderloin daging sapi rebus yang disajikan dalam saus encer yang terbuat dari campuran bawang putih, cuka, kecap manis, saus Worcestershire, air, dan dibumbui dengan pala dan lada hitam.

Selat solo biasanya juga disajikan dengan telur rebus dan sayuran seperti buncis, kentang, tomat, selada, mentimun, kembang kol atau brokoli dan wortel, dan atasnya dengan keripik kentang dan sedikit mustard atau mayones di sampingnya.

Tentu, hidangan selat solo ini rasanya enak dan sehat, sehingga sangat cocok untuk menjadi hidangan berbuka puasa di bulan Ramadhan.

Baca Juga: Resep Rendang Daging Sapi, Menu Favorit Cocok Jadi Sajian Sahur dan saat Lebaran Idul Fitri

Berikut Anda dapat menyimak resep sahur selat solo yang telah dilansir Info Semarang Raya dari satu postingan di situs Cookpad oleh @Daphne_Boen untuk 10 porsi hidangan.

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x