Resep Takjil Es Timun Selasih Pandan Hijau, Dijamin Segar! Cocok untuk Buka Puasa

- 22 Maret 2022, 21:10 WIB
Resep Takjil Es Timun Selasih Pandan Hijau, Dijamin Segar! Cocok untuk Buka Puasa.
Resep Takjil Es Timun Selasih Pandan Hijau, Dijamin Segar! Cocok untuk Buka Puasa. /Cookpad/

-1 gelas belimbing Air

Baca Juga: Amerika Serikat Nyatakan Myanmar Terbukti Lakukan Genosida Terhadap Minoritas Rohingya

Langkah-langkah resep membuat es timun selasih pandan hijau;

1. Parut timun hingga dirasa cukup

2. Rendam biji selasih kurang lebih 3 menit

3. Buat sirup gula dengan mencairkan gula dan air

4. Tata di gelas timun serut, selasih dan es batu, lalu masukan sirup gula

5. Tambah 1 tetes pasta pandan dan tambah air

6. Es timun selasih pandan hijau siap untuk dinimati

Baca Juga: Harga iPhone 11 Berapa di Tahun 2022? Ternyata Sudah Murah! Bahkan Turun Hingga 7 Jutaan

Halaman:

Editor: Alfio Santos

Sumber: Cookpad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah