Lee Zii Jia Dihukum Dua Tahun Usai Keluar Pelatnas, HK Vittinghus: Keputusan seperti Ini adalah Bencana

- 22 Januari 2022, 17:13 WIB
Pebulutangkis Malaysia, Lee Zii Jia yang dihukum tidak boleh ikut turnamen Internasional oleh Asosiasi Badminton Malaysia (BAM).
Pebulutangkis Malaysia, Lee Zii Jia yang dihukum tidak boleh ikut turnamen Internasional oleh Asosiasi Badminton Malaysia (BAM). /Instagram/@leeziijia/

“Jika itu masalah keuangan, selesaikan. Jangan asal mengambil kehidupan pemain.”

“Semua orang kalah dengan aturan ini. Keputusan seperti ini adalah bencana bagi badminton,” sebut pendapat akhir Vittinghus dalam unggahan tersebut.

Pada akhirnya, HK Vittinghus juga berpendapat bahwa BWF tidak bisa membiarkan hal ini berlanjut, dan bahwa asosiasi nasional tidak boleh memegang kekuatan sebanyak itu terhadap pemain badmintonnya.

Baca Juga: Info Loker, BPJS Ketenagakerjaan Buka Lowongan Kerja, 19 Posisi, Terbaru Januari 2022

Sekian informasi Lee Zii Jia yang dihukum dua tahun usai keluar pelatnas yang menuai komen dari HK Vittinghus ‘keputusan seperti ini adalah bencana bagi badminton.’***

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah