Ramai Debat Capres, Seorang Muslim Harus Tahu Adab melakukan Berdebat dalam Islam yang Tak Bisa Dilakukan Asal

- 9 Januari 2024, 10:00 WIB
Ilustrasi - Ramai Debat Capres, Seorang Muslim Harus Tahu Adab melakukan Berdebat dalam Islam yang Tak Bisa Dilakukan Asal
Ilustrasi - Ramai Debat Capres, Seorang Muslim Harus Tahu Adab melakukan Berdebat dalam Islam yang Tak Bisa Dilakukan Asal /pexels.com/Luis Quintero/

Baca Juga: Ijtima Ulama dan Tokoh Nasional Merekomendasikan Pasangan AMIN dalam Pilpres Mendatang, Ini Alasannya

Kita harus mendengarkan serta menyimak pesan yang disampaikan oleh lawan dengan baik dan tenang.

Al-Qur’an mengabadikan tentang kesempatan yang diberikan kepada orang-orang musyrik untuk menunjukkan kehebatan sembahan mereka. Sebagaimana disebutkan dalam Surah Saba’ ayat 27:

قُلْ اَرُوْنِيَ الَّذِيْنَ اَلْحَقْتُمْ بِهٖ شُرَكَاۤءَ كَلَّا بَلْ هُوَ اللّٰهُ الْعَزِيْزُ الْحَكِيْمُ

Artinya: Perlihatkanlah kepadaku sembahan-sembahan yang kamu hubungkan dengan Dia sebagai sekutu-sekutu(-Nya), tidak mungkin! Sebenarnya Dialah Allah Yang Maha Perkasa, Maha Bijaksana.

Baca Juga: Rekam Jejak Ganjar Pranowo Semasa Menjabat Sebagai Gubernur Jateng: Mulai dari Prestasi hingga PR yang Belum

Jika engkau memiliki kemuliaan dan ilmu yang berbeda dengan orang-orang dahulu atau yang sekarang, maka lakukanlah debat dengan tenang bersama orang yang engkau ajak berdebat. Lantas, bersikap sabarlah, dan jangan memaksakan kehendak, serta jangan berlaku sombong. Akan bermanfaat bagimu jika engkau tidak mengharap pamrih apa pun." tulis Imam Syafi'i.

Demikian adab berdebat dalam Islam, semoga bermanfaat seluruh Dunia dan juga info terbaru pemilu di daerah Anda masing-masing agar tidak ketinggalan infonya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Abdul Rosid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah