Bandingkan Harga BBM Indonesia dengan Malaysia, Netizen Curiga Tujuan Utama Pemerintah Naikkan Harga

- 4 September 2022, 15:28 WIB
Kenaikan harga BBM subsidi mendapat protes keras dari pengemudi ojol dan angkutan umum.
Kenaikan harga BBM subsidi mendapat protes keras dari pengemudi ojol dan angkutan umum. /ANTARA FOTO/Galih Pradipta/wsj

INFOSEMARANGRAYA.COM – Netizen menaruh curiga saat bandingkan harga BBM Indonesia dengan Malaysia yang jual RON BBM tinggi dengan harga murah.

Banyak netizen yang menganggap bahwa tujuan dari pemerintah menaikkan harga BBM di Indonesia ini adalah untuk keperluan lain seperti IKN dan bukan karena kenaikan harga minyak mentah dunia.

Setelah berbagai drama mengenai kenaikan BBM di masyarakat, pemerintah akhirnya memutuskan untuk naikkan harga BBM di Indonesia baik bersubsidi maupun tidak.

Baca Juga: RESMI! Mulai Hari Sabtu Ini Harga Pertalite Capai Rp10 Ribu! Solar dan Pertamax Ikut Naik?

Sebagaimana diumumkan oleh pemerintah, harga BBM di Indonesia kini dibanderol dengan harga yang tinggi, yaitu:

Pertalite dibanderol harga Rp 10.000 per liter

Pertamax dibanderol harga Rp 14.500 per liter

Pertamax Turbo dibanderol Rp 15.900 – 16.600 per liter

Pertamina Dex dibanderol harga 17.400 – Rp 18.100 per liter

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah