Kartu Prakerja Gelombang 33 Telah Dibuka, Dapatkan Insentif Senilai Rp3,55 Juta Dengan Melengkapi Syarat Ini!

- 18 Juni 2022, 18:57 WIB
Kartu Prakerja gelombang 33 resmi dibuka, ini syarat pendaftarannya
Kartu Prakerja gelombang 33 resmi dibuka, ini syarat pendaftarannya /Instagram @pramerja.go.id/

INFOSEMARANGRAYA.COM – Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 33 saat ini telah dibuka, bagi anda yang belum lolos pada gelombang sebelumnya jangan khawatir, karena masih ada kesempatan untuk kembali mendaftar.

Pada pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 33 kali ini, peserta yang lolos sampai tahap akhir akan mendapatkan insentif senilai Rp3,55 Juta yang bisa digunakan sebagai saldo pelatihan dalam meningkatkan skill para pencari kerja.

Dari insentif tersebut, terdapat beberapa bagian diantaranya saldo Rp1 juta digunakan untuk membayar pelatihan yang diminati dan tidak dapat ditukarkan dalam bentuk tunai.

Baca Juga: Info Loker BUMN! PT ASABRI (Persero) Sedang Buka Lowongan Kerja Untuk Lulusan S1 Terbaru Juni 2022

Ada pula saldo sebesar Rp600.000 yang akan dikirimkan per bulan setelah peserta membeli pelatihan dan lolos seleksi Kartu Prakerja.

Setelah insentif tersebut, peserta juga mendapatkan Rp150.000 selama tiga bulan berturut-turut yang didapatkan dari isentif survei.

Seluruh nilai insentif yang diberikan ini berlaku untuk peserta yang lolos administrasi dan seleksi Kartu Prakerja.

Baca Juga: Rumor Tentang Spesifikasi iPhone 14 Pro dan iPhone 14 Pro Max, Cek di Sini!

Beberapa peserta bisa saja tidak lolos pada tahap administrasi karena tidak lengkapnya data yang dimasukkan atau tidak sesuainya data yang tertera dalam KTP.

Halaman:

Editor: Alfio Santos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x