Ahok Tanggapi Berita Harga Pertamax Naik Drastis: Tidak Mungkin ke 16 Ribu

- 31 Maret 2022, 18:05 WIB
Bikin Tercengang! Ahok Ramalan Pertamina Akan Sepi Ditinggal Konsumen 5 Tahun Lagi, Kenapa?
Bikin Tercengang! Ahok Ramalan Pertamina Akan Sepi Ditinggal Konsumen 5 Tahun Lagi, Kenapa? /Basuki._btp

INFOSEMARANGRAYA.COM – Begini respon Ahok terhadap kabar harga bensin pertamax akan naik drastis hingga 16 ribu rupiah.

Sebelumnya, muncul satu kabar bahwa harga bensin Pertamax akan naik usai pergantian penuh bensin premium dengan harga pertalite.

Pergantian harga tersebut diumumkan oleh Pertamina akan terjadi pada tanggal 1 April esok.

Kepala Biro Komunikasi kementrian ESDM mengatakan bahwa harga BBM umum RON 92, atau pertamax saat ini adalah di Rp14.526 per liter.

Baca Juga: Disinggung Jenderal Andika Perkasa, Ternyata Ini Isi Tap MPRS No 25 Tahun 1966 Tentang PKI

Namun, harga ini bisa berfluktuasi tergantung usaha yang memberlakukannya.

"Saat ini semua SPBU menjual RON 92 di bawah harga batas atas tersebut, di berbagai SPBU tercatat kisaran Rp11.000-Rp14.400 per liter, kecuali Pertamina saat ini masih menjual RON92 atau Pertamax cukup rendah sebesar Rp9.000 per liter,” sebut Agung.

Lantas, apakah benar harga BBM pertamax akan naik hingga harga 16 ribu per liter?

Berdasarkan pernyataan dari Komisaris Utama Pertamina, Basuki Tjahaja Purnama atau lebih dikenal dengan Ahok, kabar ini tidaklah benar.

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x