Niat dan Tata Cara Membayar Hutang Puasa Ramadhan, Yuk Segera Lakukan Bagi yang Masih Bolong!

- 2 Maret 2023, 08:42 WIB
niat dan tata cara membayar hutang puasa Ramadhan yang masih bolong
niat dan tata cara membayar hutang puasa Ramadhan yang masih bolong /Unplash.com

Umumnya seorang muslim diperbolehkan untuk bolong puasa ketika sedang sakit, haid atau melahirkan bagi wanita, bepergian jauh serta beberapa pertimbangan yang tidak memungkinkan seorang muslim untuk puasa saat Ramadhan.

Akan tetapi tentu bolongnya puasa saat Ramadhan tersebut dianggap sebagai hutang dan wajib dibayar ya!

Seperti yang telah disinggung di atas, pada artikel ini ISR akan menyajikan niat dan tata cara membayar hutang puasa yang bolong saat Ramadhan tahun lalu.

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Puasa Ramadhan 2023 Lengkap Wilayah Jakarta, Bandung, Semarang, dan Lainnya, Download Disini

Niat

Adapun niat membayar hutang puasa Ramadhan secara sekilas seperti niat puasa wajib Ramadhan.

Namun satu hal yang membedakan ialah adanya kata “qadha” yang menjadi tanda bahwa kita sedang berniat untuk membayar hutang kita saat puasa Ramadhan tahun lalu.

Berikut merupakan niat membayar hutang puasa dalam tulisan hijaiyah, latin beserta arti dalam Bahasa Indonesia:

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ قَضَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانَ لِلهِ تَعَالَى

Nawaitu shauma ghadin ‘an qadhā’I fardhi syahri Ramadhāna lillâhi ta‘âlâ.

Halaman:

Editor: Ciptanty Tsaaniatun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah