Apakah saat Isra Miraj Nabi Muhammad Bertemu dengan Allah di Surga? Begini Jawaban Buya Yahya

- 24 Februari 2022, 16:23 WIB
Ilustrasi Isra Miraj 1443 H./
Ilustrasi Isra Miraj 1443 H./ /PEXELS/chattrapalsingh

INDFOSEMARANGRAYA.COM – Berikut adalah jawaban dari Buya Yahya terkait apakah benar Nabi Muhammad SAW bertemu dengan Allah SWT di surga saat kejadian Isra Miraj.

Seperti yang semua umat muslim tahu, Isra Miraj adalah satu hari penting dalam agama Islam.

Isra Miraj pada tahun 2022, akan jatuh pada tanggal 27 Rajab atau 28 Februari besok.

Baca Juga: 5 Sifat Hamba Pilihan Allah di Akhir Zaman Menurut Ustadz Abdul Somad

Hari ini merayakan saat Nabi Muhammad SAW dikatakan telah melakukan perjalanan dengan menunggangi kuda bersayap Buraq dari Masjidil Haram di Mekah ke Masjid Al-Aqsa di Jerusalem.

Dalam kejadian dikatakan Nabi Muhammad naik ke surga di mana ia bertemu dan berbicara dengan Allah.

Ia diberi instruksi dari Allah untuk membawa kembali kepada umat Islam mengenai rincian ibadah sholat.

Baca Juga: Baca Dua Surat Ini dalam Al-Quran agar Terhindar dari Kejahatan Makhluk, Penjelasan dr Zaidul Akbar

Namun, apakah benar Nabi Muhammad bertemu langsung dengan Allah SWT di surga saat Isra Miraj?

Halaman:

Editor: Alfiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x