Ini Dia Step Basic Skincare Routine Bagi Pemula

- 15 April 2021, 16:40 WIB
Ilustrasi menggunakan skincare routine
Ilustrasi menggunakan skincare routine //Pixabay/

INFOSEMARANGRAYA.COM,- Memasuki usia remaja, wanita sudah mulai mengenal yang namanya makeup atau berdandan. Dan jika kita memakai makeup namun tidak membersihkannya dengan bersih dan tidak digunakan bersama skincare yang tepat, maka konsekuensinya akan timbul berbagai permasalahan pada kulit wajah. Namun, kita tidak bisa langsung untuk memakai rentetan skincare yang terlalu banyak, karena takut jika kulit kita akan “kaget” dengan berbagai macam kandungan dan berbagai jenis macam skincare.

Maka dari itu, kita perlu untuk mengikuti basic skincare routine bagi pemula, karena dengan ini kita dapat menentukan kulit wajah kita memerlukan skincare dengan type dan kandungan seperti apa. Berikut ialah step atau tahapan basic skincare routine bagi pemula :

Baca Juga: Inilah Hal yang Perlu Diperhatikan Dalam Pencampuran Bahan Skincare: Do dan Don’t!

Baca Juga: Ingin Kulit Tetap Lembab Saat Puasa? Berikut Tips Ampuh yang Bisa Kalian Coba

  1. Cleanser

Pada tahap pertama, kita perlu untuk membersihkan wajah kita minimal sehari 2x, pagi dan malam hari saja. Jangan terlalu sering untuk membersihkan wajah dengan cleanser karena takut akan merusak skin barrier kita dan membuat kulit kita akan kering dan mudah iritasi.

Tujuan dari membersihkan wajah ialah untuk mengangkat kotoran maupun debu dan sel kulit mati yang menempel pada kulit wajah kita agar kulit wajah kita menjadi lebih fresh dan lega. Selain itu dengan kita memakai cleanser, skincare lain akan dengan mudah melakukan tugas dan perannya masing – masing.

  1. Moisturize

Tahap yang kedua ialah moisturize atau pelembap. Sesuai dengan namanya, fungsinya ialah untuk melembapkan kulit. Selain untuk melembapkan kulit, manfaat lain dari moisturize ialah untuk memperkuat skin barrier, menutrisi kulit, memperbaiki tekstur kulit dan memperlambat munculnya penuaan – penuaan dini.

Baca Juga: Yuk Intip Khasiat Pare yang Ternyata Bagus Untuk Kecantikan

Baca Juga: Manfaat dan Cara Meracik Masker Pisang untuk Kecantikan, Terbukti Ampuh Bikin Kulit Wajah Glowing

Halaman:

Editor: Eko Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah