Berapa Lama Bisa Terinfeksi Virus Cacar Monyet? Benarkah Virus Cacar Monyet Bisa Sembuh Sendiri?

- 4 Agustus 2022, 10:29 WIB
Ilustrasi cacar monyet atau monkeypox.
Ilustrasi cacar monyet atau monkeypox. /Pixabay/Alexandra_Koch/

INFOSEMARANGRAYA.COM – Kini telah merebak kabar soal infeksi virus cacar monyet (monkeypox) yang perlu diwaspadai.

Adapun virus cacar monyet (monkeypox) memiliki masa penularan saat menginfeksi manusia, dan benarkah virus ini dapat sembuh sendiri?

Sebelumnya pada tanggal 23 Juli 2022, WHO (World Health Organization) telah menetapkan status monkeypox (virus cacar monyet) sebagai darurat kesehatan global atau Public Health Emergency of International Concern (PHEIC).

Baca Juga: Waspada! Suspek Cacar Monyet Muncul di Jateng, Ketahui Cara Penularan Virus Cacar Monyet Disini

Adapun penularan cacar monyet (monkeypox) dapat melalui beberapa hewan yang sudah terbukti di Afrika seperti monyet, tupai, tikus gambia, hingga tikus sebagai inang utama, atau dapat juga melalui kontak erat atau benda yang terkontaminasi virus.

Adapun di wilayah Jawa Tengah (Jateng) bahkan telah beritakan bahwa terdapat suspek cacar monyet (monkeypox).

Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar mengatakan bahwa terdapat suspek virus cacar monyet yang muncul di Jateng oleh karena itu masyarakat diminta untuk lebih waspada, termasuk dengan mengetahui cara penularan virus cacar monyet (monkeypox).

Baca Juga: Cacar Monyet Sudah Masuk Indonesia? Ketahui Gejalanya dan Tetap Waspada Agar Terhindar!

Hal itu disampaikan Ganjar, seusai menerima Komandan Pusat Hidro-Oseanografi TNI AL (Pushidronal) Laksamana Madya Nurhidayat, di kantornya, pada Rabu, 3 Agustus 2022.

Halaman:

Editor: Alfio Santos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x