dr Zaidul Akbar: Penyakit Maag Kambuh Bukan Karena Telah Makan, Ini Penyebab Utama dan Solusi Atasi Maag

- 16 September 2021, 09:07 WIB
 dr Zaidul Akbar  Ungkap penyakit maag kambuh bukan karena telat makan, berikut penyebab utama dan solusi atasi maag tanpa ketergantungan obat
dr Zaidul Akbar Ungkap penyakit maag kambuh bukan karena telat makan, berikut penyebab utama dan solusi atasi maag tanpa ketergantungan obat /Tangkap layar Youtube.com/dr. Zaidul Akbar

Baca Juga: WASPADA! 7 Tanda Kemandulan Pada Pria Menurut dr Fransisca: Para Istri Wajib Tahu!

dr Zaidul Akbar menambahkan, salah satu obat untuk penyakit maag adalah air rendaman kurma. Atau alternatif lain, dokter yang kerap disapa ustaz itu menyarankan untuk rutin minum air jeruk nipis yang dicampur dengan madu.

"Rasa jeruk nipis memang asam, tapi sifatnya gak asam. Dia bersifat alkali, mengandung kalium, magnesium, segala macam. Itu obat paling mudahnya," kata dia.

Tak hanya itu, dr Zaidul Akbar juga menyarankan agar penderita maag juga mengonsumsi rimpang-rimpangan.

Baca Juga: Jangan Keliru! Begini Tips Minum Air Putih yang Benar dan Juga Sehat Menurut dr Zaidul Akbar

Baca Juga: Insya Allah Sembuh! dr Zaidul Akbar Jelaskan Cara Mengobati Asam Urat, Kolesterol Dan Darah Tinggi Tanpa Obat

"Atau kalau mau rimpang-rimpangannya banyak, bikin sup, supnya banyakin kayu manisnya. Kayu manis itu bisa dipakai untuk maag juga. Jahe juga bisa," terang dia.

Namun, beberapa orang meragukan apakah benar madu bisa dimanfaatkan untuk mengatasi maag? Karena madu itu sendiri merupakan karbohidrat kompleks.

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat Bagikan 3 Amalan Ini Agar Cepat Dikaruniai Anak Sholeh Sholehah

Baca Juga: INGAT! Jangan Konsumsi Mie Campur 2 Bahan Tambahan Ini, Bisa Picu Penyakit Mengerikan

Halaman:

Editor: Asri Aulia Rachmawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah