Hydrating Toner dan 4 Rekomendasi Produk Lokal

18 Juni 2022, 08:40 WIB
Ilustrasi penggunaan Skincare yang kamu gunakan tidak cocok terhadap kulit kamu dan segera hentikan pemakaian skincaremu! /Pixabay/Mohamed_hassan/

INFOSEMARANGRAYA.COM - Hydrating toner merupakan skincare yang berfungsi untuk menjaga hidrasi kulit.

Hydrating toner tidak hanya digunakan oleh pemilik kulit kering, tetapi digunakan oleh semua jenis kulit.

Hydrating toner adalah jenis toner yang berfokus u tuk melembapman kulit wajah dengan memyeluruh.

Baca Juga: Exfoliating Toner, Manfaat dan 5 Rekomendasi Produk Lokal

Hydrating toner yang tepat akan membantu merawat kulit dalam jangka panjang.

Hydrating toner yang dianjurkan untuk dipilih adalah toner yang mengandung hyaluronic acid atau asam hialironat.

Kandungan asam hialironat pada hydrating toner membantu kulit wajah agar tetap lembab.

Baca Juga: Exfoliating Toner, Manfaat dan 5 Rekomendasi Produk Lokal

Manfaat asam hialironat dalam Hydrating toner:

1. Menjaga hidrasi kulit

2. engurangi gesekan kulit akibat kekeringan yang dapat memicu iritasi

3. Membantu meningkatkan elastisitas kulit

4. Mengurangi kerutan dan garis halus pada kulit.

Berikut ini merupakan rekomendasi Hydrating toner dari brand lokal:

Baca Juga: Exfoliating Toner, Manfaat dan 5 Rekomendasi Produk Lokal

1. SCARLETT BRIGHTLY ESSENCE TONER
(100ml; Rp60.000)

Memiliki dua kandungan Vitamin C dan Glutathion.

Hydrating toner ini diklaim mampu untuk meningkatkan produksi kolagen dan mencerahkan kulit.

2. AVOSKIN HYDRATING TREATMENT ESSENCE (HTE)
(100ml; Rp90.000)

Kandungan 5% Niacinamide dan Centella Asiatica menjadi dua ingredients unggulan.

Dua kandungan tersebut membuat hydrating toner ini aman digunakan untuk kulit berjerawat.

Produk ini juga dilengkapi dengan ekstrak Forsythia Suspensa yang berfungsi untuk mencerahkan kulit.

Peppermint Oil sebagai astringent alami yang bermanfaat untuk menenangkan kulit.

3. AVOSKIN YSB TONER NIACINAMIDE 7%
(100ml; Rp150.000)

Kandungan active dan natural dalam toner ini adalah Niacinamide 7% + Alpha Arbutin 1% + Kale Time to Glow.

Diformulasikan untuk mencerahkan kulit, membantu mengurangi noda hitam, menghidrasi kulit, dan memperkuat skin barrier.

4. KLEVERU SEA BUCKTHORN ESSENCE TONER
(50ml; Rp140.000)

Perpaduan antara essence dan toner yang disesuaikan pH kulit alami (pH 5.5), berfungsi untuk menyegarkan dan melembabkan kulit wajah.

Memiliki kandung superfruit Sea buckthorn yang membantu mencerahkan dan melembutkan kulit wajah.

Hydrating toner yabg direkomendasikan memiliki perbedaan kandungan yang diunggulkan.

Namun, tetap menjaga fingsi utaman dari hydrating toner, yaitu melembapkan.

Tetap pilih hydrating toner yang sesuai dengan kebutuhan kulit.*

Editor: Alfiansyah

Tags

Terkini

Terpopuler