Jangan Sampai Keliru, Beginilah Cara Memasak Nasi Putih yang Benar Menurut dr Zaidul Akbar

2 September 2021, 09:03 WIB
Cara Memasak Nasi Putih yang Benar Menurut dr Zaidul Akbar /Pixabay.com/pan xiangzhen

 

INFOSEMARANGRAYA.COM, - Berikut ini adalah cara memasak nasi putih yang benar dan kaya akan enzim, mineral, serta asam amino menurut dr Zaidul Akbar.

Seperti yang kita tau bahwa nasi putih merupakan makanan pokok masyarakat Asia termasuk masyarakat Indonesia yang biasa dikonsumsi sehari-hari. 

Memasak nasi putih ternyata harus memperhatikan beberapa hal agar nasi yang kita konsumsi sehari-hari dapat memenuhi kebutuhan gizi bagi tubuh. 

Baca Juga: Kolesterol Minggat Tanpa Obat! Ini Cara Mengatasi Kolesterol Tinggi Menurut dr Zaidul Akbar

Baca Juga: 3 Tanda Awal Jantung Bermasalah Menurut dr Zaidul Akbar, Salah Satunya Sering Deg-Degan

Hal ini karena, kandungan pada nasi putih sendiri sebagian besar hanya memiliki kandungan karbohidrat yang harus diimbangi dengan kandungan gizi lain agar tubuh kita tidak terganggu dalam menjalankan fungsinya. 

Nah, langsung saja berikut ini adalah cara memasak nasi putih yang benar menurut dr Zaidul Akbar 

Baca Juga: Hati-hati! Sering Pakai Teflon Saat Memasak Ternyata Berbahaya Bagi Kesehatan, Ini Kata dr Zaidul Akbar

Baca Juga: Jangan Minum Obat! dr Zaidul Akbar Beri Solusi Ini Untuk Hilangkan Nyeri Sendi dan Dengkul Secara Efektif

Cara membuat nasi sehat menurut dr Zaidul Akbar :

- Siapkan bawang merah, bawang putih, cabe merah, serta serai kemudian dicacah, 

Penggunaan bawang merah dan bawang putih sangat baik bagi kesehatan karena mengandung zat kalium yang bagus bagi kebutuhan mineral dalam tubuh. 

Baca Juga: Begini Tata Cara Daftar Vaksinasi Covid-19 Untuk Ibu Hamil di Kota Semarang

Baca Juga: Belum Vaksin? Begini Cara Daftar Vaksin Mandiri di PeduliLindungi, Simak Langkahnya

- Setelah selesai, tumis bahan tersebut dengan menggunakan minyak kelapa atau minyak zaitun yang khusus untuk memasak. 

- Setelah ditumis beberapa saat dan mulai mengeluarkan aroma, angkat dan tiriskan kemudian campurkan dengan nasi putih hangat. 

Baca Juga: Buya Yahya Jelaskan Perbuatan yang Tak Dosa Apabila Syahwat Wanita Tak Bisa Ditahan

Baca Juga: Gak Harus Krim Dokter! Begini Tips Wajah Glowing Bersih Berseri Ala dr Zaidul Akbar

- Anda juga bisa tambahkan kismis dan suiran kurma serta tempe rebus pada nasi putih untuk menambah kandungan gizi yang sangat baik bagi tubuh. ***

Editor: Aisya Nur Aziza

Tags

Terkini

Terpopuler