INFO LOKER BUMN! PT Pelita Service (Pelita Air) Buka Lowongan Kerja Untuk SMA/SMK di Seluruh Indonesia

- 8 Mei 2023, 09:53 WIB
Lowongan kerja terbaru Mei 2023 lulusan SMK hingga S1 di Pelita Air, lengkap syarat,  batas akhir loker
Lowongan kerja terbaru Mei 2023 lulusan SMK hingga S1 di Pelita Air, lengkap syarat, batas akhir loker /Instagram @pelitaair

INFOSEMARAMGRAYA.COM – Hai Job Seekers! Lagi cari info loker di Bulan Mei 2023 ini? PT Pelita Service (Pelita Air) BUMN sedang buka lowongan kerja loh!

PT Pelita Service (Pelita Air) BUMN merupakan anak usaha dari Pertamina yang berbisnis di bidang penerbangan. Untuk mendukung kegiatan bisnisnya, perusahaan ini memiliki kantor manajemen di Bandar Udara Pondok Cabe dan tiga kantor cabang

Nah! Bagi kamu lulusan SMA/SMK yang ingin mengembangkan karir bersama dengan PT Pelita Service (Pelita Air) BUMN dapat ikuti info loker ini sampai akhir ya!

Baca Juga: Klasemen Sementara SEA Games 2023, Indonesia Peringkat Berapa?

Seperti yang dilansir dari laman Disna Kerja, PT Pelita Service (Pelita Air) BUMN pada Mei 2023 ini sedang buka lowongan kerja untuk lulusan SMA/SMK yang berlokasi di Seluruh Indonesia.

Adapun kualifikasi yang harus dipenuhi oleh para pencari kerja lulusan SMA/SMK yang inging melamar kerja di PT Pelita Service (Pelita Air) BUMN sebagai berikut:

Baca Juga: Lion Air Group Buka Lowongan Kerja Pramugari/Pramugara dan Experience Flight Attendant Bulan Mei 2023

1. Pramugari Awal A-320

Kualifikasi :

• Wanita, Warga Negara Indonesia

• Lajang (belum menikah)

• Usia antara 18-25 tahun

• Min. lulus SMA atau sederajat

• Menarik, berbakat dan sangat baik dalam komunikasi dan keterampilan interpersonal

• Lancar berbahasa Inggris

• Min. tinggi badan 160 cm, berat badan proporsional

• Dokumen untuk Walk-in Interview

• Daftar Riwayat Hidup

• Sertifikat Pendidikan Formal

• Kartu identitas nasional

• Post Card & Full Body (tampilan depan)

• Hasil Rapid Antigen yang valid (tidak lebih dari 24 Jam sebelum hari wawancara)

• Tidak Ada Catatan Kriminal (harus diberikan saat bergabung)

2. Pramugari Berpengalaman A-320

Kualifikasi :

• Wanita, Warga Negara Indonesia

• Usia maksimal 35 tahun pada saat bergabung

• Memiliki atau memiliki Sertifikat Pramugari DGCA Indonesia (Lebih disukai A320)

• Menarik, berbakat dan sangat baik dalam komunikasi dan keterampilan interpersonal

• Lancar berbahasa Inggris

• Tinggi badan minimal 160 cm

• Dokumen untuk Walk-in Interview

• Daftar Riwayat Hidup

• Sertifikat Pramugari dan Sertifikat Medis

• Sertifikat Pendidikan Formal

• Kartu identitas nasional

• Post Card & Full Body (tampilan depan)

• Hasil Rapid Antigen yang valid (tidak lebih dari 24 Jam sebelum hari wawancara)

• Tidak Ada Catatan Kriminal (harus diberikan saat bergabung)

• Surat Referensi Dari Perusahaan Sebelumnya (harus diberikan saat bergabung)

Baca Juga: Ujung-Ujungnya Dangdut Segera Hadir di Semarang: Cek Link Tiket Berikut!

Kandidat yang memenuhi syarat akan diundang melalui email untuk menghadiri Walk-In Interview

Bagi kamu yang ingin melamar kerja di PT Pelita Service (Pelita Air) BUMN dapat langsung klik link dibawah ini ya!

KLIK DISINI

1. Initial Flight Attendant A-320

2. Experienced Flight Attendant A-320

Demikian info loker PT Pelita Service (Pelita Air) yang pada Mei 2023 ini sedang buka lowongan kerja di PT Pelita Service (Pelita Air) BUMN pada Mei 2023 di Seluruh Indonesia.***

 

Editor: Alfio Santos


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x