INFO LOKER BUMN! PT Pertamina Training & Consulting Membuka 17 Lowongan Bagi Lulusan D3 hingga S1

- 10 April 2023, 14:55 WIB
PT Pertamina Training & Consulting buka lowongan kerja
PT Pertamina Training & Consulting buka lowongan kerja /F. LOKER BUMN/

13. TECHNICAL ASSISTANCE MECHANICAL

Deskripsi Pekerjaan :
• Mengatur dan mengkoordinir kegiatan perbaikan di VMR Shop CS Minas seperti Aerator, Gate Valve, Check Valve, Ball Valve, Butterfly Valve, Control Valve, Calibration PSV, Calibration Breather Valve, & Air Compressor di WK Area Rokan Selatan
• Melakukan analisis kegagalan untuk peralatan yang mengalami kegagalan berulang agar terhindar dari masalah yang sama
• Mengawasi dan mengevaluasi kinerja Mitra Kerja agar selalu memenuhi Kualitas serta target waktu penyelesaian
• Memastikan semua pekerjaan akan dilaksanakan dengan aman sesuai standar HSSE PHR seperti Golden Rule, CSLR dan mematuhi peraturan Perusahaan
• Menyiapkan perintah kerja ke Mitra Kerja dan memastikan sesuai dengan kontrak yang berlaku

Persyaratan :
• Pria/Wanita.
• Minimum Pendidikan D3 jurusan Teknik Mekanik/Elektro.
• Minimal 5 tahun Pengalaman di bidang yang sama
• Memiliki pengalaman mengatur dan mengkoordinir kegiatan perbaikan di VMR Shop CS Minas seperti Aerator, Gate Valve, Check Valve, Ball Valve, Butterfly Valve, Control Valve, Calibration PSV, Calibration Breather Valve, & Air Compressor
• Memiliki pengalaman dalam analisis kegagalan untuk peralatan yang mengalami kegagalan berulang agar terhindar dari masalah yang sama
• Familiar dengan perbaikan katup seperti Control Valve, PSV, Breather Valve, Gate Valve, Butterfly Valve, Ball Valve, Check Valve.
• Lokasi Penempatan Minas
• Posisi ini sebagai Tenaga Ahli Daya (TAD) PT Pertamina Training and Consulting

14. SENIOR ELECTRICAL ENGINEER

Deskripsi Pekerjaan :
• Membantu Manajer Proyek/TL. Engineering untuk memimpin dan mengkoordinasi kegiatan-kegiatan engineering untuk tahapan inisiasi, seleksi, kajian lanjut dan pra eksekusi proyek serta melakukan interface dengan fungsi-fungsi pendukung proyek lainnya.
cakupan pekerjaan untuk pekerjaan engineering antara lain pre-FEED, FEED, dan DED.
• Melakukan aktifitas engineering dan desain untuk tahapan pre-FEED/FEED dan DED mandiri maupun bekerja sama dengan kontraktor engineering, termasuk namun tidak terbatas pada fasilitas kelistrikan, baik utk fasilitas baru, refurbisment, modifikasi/improvement.
• Melakukan kajian keekonomian dan risiko proyek, serta memberikan rekomendasi teknis pemilihan alternatif pelaksanaan proyek
• Membuat justifikasi, proposal pelaksanaan proyek dan pengajuan anggaran biaya
• Bekerja sama dan mengkoordinasikan fungsi pendukung proyek untuk membuat biaya dan jadwal pelaksanaan proyek termasuk menyiapkan kebutuhan kontrak untuk pelaksanaan proyek pada tahapan teknik dan eksekusi.
pengumpulan dokumen-dokumen proyek dan melakukan pelaporan pada proses PUDW tahapan inisiasi, seleksi dan kajian lanjut dari proyek ke manajemen, reviewer di tingkat regional, SHU/Persero

15. CIVIL ENGINEER FE

Deskripsi Pekerjaan :
• Melakukan scoping awal proyek sebagai project engineer (civil): conceptual design, preliminary sizing equipment.
• Menyiapkan scope of work (project management/sipil) untuk pekerjaan pre-FEED/FEED/DED dan Eksekusi.
• Bekerjasama dengan cost engineer untuk menyiapkan estimasi biaya terkait pekerjaan civil di Tahap Inisiasi – Seleksi – Kajian Lanjut.
• Mereview hasil pekerjaan Pre-FEED/FEED/DED (aspek pekerjaan civil), termasuk tidak terbatas kepada: perhitungan pondasi dalam, sistem drainase, perhitungan struktur beton dan baja, dan perhitungan geoteknik.

Persyaratan :
• Pria/Wanita.
• Pendidikan minimum S1 dengan jurusan Teknik Sipil
• Minimum pengalaman kerja 5 tahun di proyek oil & gas, diutamakan yang sudah pernah bekerja di Wilayah Kerja Rokan (Upstream).
• Memiliki kemampuan untuk memfasilitasi, berkolaborasi, dan berkoordinasi dengan fungsi yang lain.
• Memiliki kemampuan berkomunikasi dengan internal team dan dengan mitra kerja baik di kantor maupun di lapangan.
• Mampu berpikir secara kreatif dan logis, dan dapat memberikan solusi terhadap permasalahan teknis di lapangan pada saat fase konstruksi.
• Memiliki pemahaman teknologi bahan material konstruksi seperti: beton bertulang, besi baja, material geoteknik.
• Memiliki pemahaman ilmu ukur tanah seperti topography dan teknologi pengukuran lainnya.
• Memiliki pemahaman ilmu drainase dan bangunan air seperti perhitungan curah hujan, perhitungan banjir rencana dan perhitungan design drainase.
• Memiliki pemahaman ilmu geoteknik seperti perhitungan daya dukung tanah, perhitungan kapasitas pondasi dalam, kapasitas dinding penahan tanah.
• Diutamakan memiliki sertifikasi seputaran mechanical engineer.
• Sub divisi: Major Capital Project/ Early Concept Development.
• Lokasi penempatan Duri
• Posisi ini sebagai Tenaga Kerja Jasa Penunjang (TKJP) PT Pertamina Training and Consulting.

16. ASSOCIATED LEAD ENGINEER

Deskripsi Pekerjaan :
• Memimpin team Engineering untuk mematangkan konsep pengembangan proyek melalui Pre-FEED/FEED/DED hingga eksekusi proyek.
• Menyiapkan Basis of Design (BOD) dan Scope of Work (SOW) untuk pekerjaan pre-FEED/FEED/DED.
• Mereview hasil pekerjaan pre-FEED/FEED/DED dari engineering contractor.
• Bekerjasama dengan cost engineer untuk menyiapkan estimasi biaya di Tahapan Seleksi – Kajian Lanjut – Eksekusi.
• Bekerjasama dengan scheduler untuk menyiapkan schedule proyek
• Menyiapkan dan melakukan presentasi inisiatif proyek baru ke Steering Committee/Regional/SHU.
• Melakukan kajian resiko proyek dan mitigasinya terutama terkait aspek engineering/desain

Halaman:

Editor: Maruhum Simbolon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah