Pendaftaran Lowongan Kerja BUMN PT Taspen Dibuka Secara Online: Deadline 18 Januari 2023

- 16 Januari 2023, 13:30 WIB
Pendaftaran Lowongan Kerja BUMN PT Taspen Dibuka Secara Online: Deadline 18 Januari 2023
Pendaftaran Lowongan Kerja BUMN PT Taspen Dibuka Secara Online: Deadline 18 Januari 2023 /

- Tidak pernah dihukum penjara berdasarkan Putusan Pengadilan yang telah mempunyai kekuatan hukum yang tetap karena melakukan suatu tindak pidana kejahatan;

- Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat sebagai pegawai/Karyawan di suatu Instansi, baik Instansi Pemerintah maupun Instansi Swasta;

- Tidak memiliki catatan kejahatan yang dibuktikan dengan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK);

- Tidak memiliki hubungan sebagai berikut:

  • a. Ayah/ibu/anak/adik/kakak/menantu dengan Direksi dan Dewan Komisaris PT TASPEN (Persero);
  • b. Anak/menantu dari Karyawan PT TASPEN (Persero) yang masih memiliki masa kerja lebih dari 1 (satu) tahun dari Batas Usia Pensiun (BUP) saat penerimaan Karyawan;
  • c. Adik/kakak dari Karyawan PT TASPEN (Persero).

Baca Juga: INFO LOKER D3/S1 Semua Jurusan! Trans 7 Baru Saja Membuka Lowongan Kerja di Beberapa Posisi, Cek Lengkapnya

1. Legal Division Head

Kualifikasi:

  • Diutamakan memiliki pengalaman kerja dibidang hukum selama 10 tahun
  • Memiliki pengalaman sebagai legal korporasi
  • Memahami prinsip-prinsip hukum
  • Menguasai metode perencanaan dan penganggaran Perusahaan
  • Menguasai penyusunan pendapat hukum
  • Menguasai penyelesaian permasalahan di pengadilan termasuk proses kerja beracara di pengadilan
  • Menguasai legal drafting dan contract drafting
  • Menguasai metode harmonisasi peraturan
  • Lulus ujian profesi advokat
  • Memiliki sertifikasi dibidang hukum (capital market legal/legal investment, dll)
  • Diutamakan memiliki usia dibawah 42 tahun

2. Accounting Division Head

Kualifikasi:

  • Diutamakan memiliki pengalaman kerja di bidang akuntasi selama 10 tahun
  • Memiliki pengalaman sebagai accounting korporasi
  • Menguasai advance accounting
  • Menguasai pemahaman konseptual dan teoritis terkait akuntansi keuangan dan akuntansi biaya
  • Mampu menyusun neraca, laba rugi dan laporan keuangan lainnya
  • Mampu merancang pengembangan akuntansi
  • Menguasai Peraturan Menteri Keuangan dan regulasi terkait dengan asuransi dan dana pensiun
  • Memahami PSAK 74 dan PSA
  • Memiliki sertifikasi dibidang akuntansi (Certified Professional Management Accountant dan Certified Public Accountant)
  • Diutamakan memiliki usia dibawah 42 tahun

Baca Juga: Info Lowongan Kerja BUMN CPNS Swasta 2023: PPM Manajemen

Apabila kalian tertarik, silahkan melakukan pendaftaran online lowongan kerja di situs resmi PT Taspen pada link dibawah:

DAFTAR

Halaman:

Editor: Alfio Santos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah