Review iPhone 11 Pro Max di Tahun 2023 yang Sudah Miliki Harga Super Bersahabat, Apakah Masih Worth It?

- 25 Februari 2023, 15:29 WIB
iPhone 11 Pro dan iPhone 11 Pro Max
iPhone 11 Pro dan iPhone 11 Pro Max /YouTube GadgetIn

Terlebih sekarang ini satu unit iPhone 11 Pro Max juga sudah dapat dibeli dengan harga yang jauh lebih murah dibanding waktu pertama kali rilis yang menyentuh harga 20 juta rupiah.

Namun apakah iPhone 11 Pro Max memang masih worth it untuk digunakan pada 2023? Simak review berikut ini!

Sebelum membahas tentang review, alangkah baiknya jika kita meneliti dulu spesifikasi iPhone 11 Pro Max yang tercantum dalam daftar berikut:

Spesifikasi iPhone 11 Pro Max

Layar: OLED 6,5 inci, 1.242 x 2.688 piksel, rasio 19,5:9

Chipset: A13 Bionic

iOS: iOS 13 (up to 16)

RAM: 6GB

Internal: 64GB, 256GB, 512GB

Kamera belakang: triple camera: main camera 12 megapiksel, bukaan lensa f/1.8, wide, PDAF OIS, 12 megapiksel, bukaan lensa f/2.4, ultrawide, 12 megapiksel, bukaan lensa f/2.0, telefoto 2x optical zoom

Halaman:

Editor: Maruhum Simbolon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah