Meski Mirip dengan Pendahulunya, Samsung S23 Ultra Ternyata Tawarkan Chipset dan Upgrade Performa

- 25 Februari 2023, 08:07 WIB
Review Spesifikasi Samsung Galaxy S23 Ultra: Desain, Kamera, Baterai, dan Harga.
Review Spesifikasi Samsung Galaxy S23 Ultra: Desain, Kamera, Baterai, dan Harga. /Samsung

Meski begitu, usaha Samsung dalam meningkatkan performa Samsung S23 Ultra harus diapresiasi karena Biasanya Samsung menggunakan chipset Exynos yang belum mengungguli Snapdragon 8.

Sekalipun dapat Snapdragon juga menurut David, performanya membuat hp cepat panas dan tentunya membuat tidak nyaman.

Baca Juga: Terjangkau! Xiaomi 12T 5G Semakin Andal, Usung Kamera Pro Grade Hingga Layar CrystalRes AMOLED

Dalam pengujian performa dalam game, game Genshin Impact mendapatkan frame rate yang nggak bisa maksimal terus dalam setingan yang tinggi.

Frame rate yang didapatkan ketika bermain Genshin Impact dengan Samsung S23 Ultra rata-rata adalah 52 fps.

Untuk game grafik berat seperti Genshin Impact dengan kualitas tinggi, tentunya masih dapat nilai yang sangat oke untuk sebuah smartphone non-gaming.

Baca Juga: Harga Murah Spek Mahal? Samsung A04s Usung Kamera Besar dengan Chip Super Maksimal!

Samsung S23 Ultra saat ini dibandrol dengan harga Rp19.999.00 untuk harga yang paling murah dengan kapasitas 256/12 GB.

Sementara itu untuk Samsung S23 Ultra untuk penyimpanan 512/12 GB dibanndrol dengan harga Rp21.999.000.

Selain itu juga Samsung saat ini sedang ada diskon untuk pembelian Samsung S23 Ultra hingga Rp2 juta sampai dengan 20 Maret 2023.***

Halaman:

Editor: Alfio Santos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x