Harga iPhone 14 Pro Max Lebih Mahal 20 Persen dari iPhone 13! Begini Alasan Dibaliknya

- 8 Oktober 2022, 13:22 WIB
iPhone 14
iPhone 14 /macrumors.com

INFOSEMARANGRAYA.COM - Dikabarkan harga iPhone 14 Pro Max lebih mahal 20 persen dari harga produk sebelumnya yaitu iPhone 13 Pro Max.

Hal ini tentunya menjadi suatu kewajaran karena antara iPhone 14 reguler dengan iPhone 14 Pro Max memiliki spesifikasi yang sangat jomplang.

Sementara itu iPhone 13 atau series sebelumnya memiliki spesifikasi yang tidak terlalu jomplang.

Baca Juga: Siap-Siap! iPhone 14 Akan Segera Dijual di Indonesia! Segini Harga Beli iPhone 14 Pro Max Nanti

Dilansir dari GSMArena pada 8 Oktober 2022, Nikkei Asia mengatakan bahwa harga komponen untuk iPhone 14 terbaru melonjak hingga 20 persen.

Produksi iPhone 14 Pro Max memakan harga hingga $501 atau sekitar Rp7.660.640, peningkatan besar dari produk sebelumnya yang mencapai $461 atau sekitar Rp7.049.012.

Peningkatan harga ini terjadi karena adanya penggunaan chipset A16 Bionic yang memiliki karga 2.4 kali lebih mahal dari pada chipset A15 bionic.

Baca Juga: Jangan Beli iPhone 14 Kalau Belum Tau Spesifikasi Berikut! Simak Perbedaan iPhone 13 dengan iPhone 14

Halaman:

Editor: Alfio Santos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah